Indahnya Berbagi, Kapolres Lebak Serahkan Bansos ke Masjid Jami Nurul Amal Rangkasbitung Timur

Jumat, 15 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak, Selebritynews.id – Memasuki Hari Keempat Bulan Ramadhan 1445 H, Kapolres Lebak Polda Banten melaksanakan Kegiatan Berbagi dengan sesama menyerahkan Bantuan Sosial di Masjid Nurul Amal Jl Siliwangi, Rangkasbitung Timur, Kec. Rangkasbitung, Kab.Lebak. Jum’at (15/3/2024)

Dalam kegiatan tersebut Kapolres Lebak AKBP Suyono, SIK didampingi Kasat Lantas AKP Mulya Sugiharto,SIK dan bertemu dengan Penerima Abah yahya Seksi perlengkapan Masjid Jami Nurul Amal Rangkasbitung Timur.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK mengatakan,
“Ya pada hari ini, di hari Jum’at dan Bulan Yang penuh Berkah ini, kami melaksanakan kegiatan Berbagi dengan sesama penyerahan Bansos di Masjid Nurul Amal Rangkasbitung Timur,” ujar Suyono.

“Kegiatan ini kepedulian dan kebersamaan dalam membantu sesama, terutama di bulan Ramadhan yang penuh berkah,” ungkapnya.

“Pada kesempatan ini kami menyerahkan lima paket sembako yang diterima oleh perwakilan Abah yahya selaku Seksi perlengkapan Masjid Jami Nurul Amal Rangkasbitung Timur, semoga bantuan ini bisa bermanfaat dan menjadi berkah untuk kita semua,” terang Suyono.

“Terakhir kami menghimbau kepada masyarakat khususnya Masyarakat Kabupaten Lebak, Mari di Bulan Ramadhan ini kita bersama jaga kondusifitas Kamtibmas, dengan tidak melakukan perang sarung, balap liar, geng motor, menyalakan petasan yang dapat mengganggu kekhusyukan dalam menjalankan ibadah di bulan Ramadhan,” tutupnya.

Berita Terkait

Duo Anggrek Luncurkan Album Baru Bertajuk “Mekar” Publisher: Nagaswara
BUPATI SAMOSIR VANDIKO TIMOTIUS GULTOM ST WUJUDKAN IMPIAN MASYARAKAT DESA BONAN DOLOK DAN HASINGGAAN, JEMBATAN SITAPIGAGAN DIBANGUN
Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Samosir Melahirkan Bibit bibit Pemandu Wisata
Mayoritas Warga Landak Puas dengan Kinerja Karolin Margret Natasa sebagai Bupati 2017-2022
Universitas Bhayangkara Jakarta Raya Gelar Pengabdian Masyarakat Bahas Kekerasan Dalam Rumah Tangga di Sukabumi
Calon Bupati Dan Wakil Bupati Tangerang Maesyal Rasyid Dan Intan Nurul Hikmah Jalan Sehat Bersama Masyarakat
Dihadiri Giring Nidji, Rapat Internal Partai Gerindra Se-Bali, Mengusung Tema Gembira Dalam Kontestasi Pilkada Bali
Calon Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah terus mensuport kegiatan KSB Madani Lakukan Perduli Lingkungan

Berita Terkait

Sabtu, 21 September 2024 - 19:44

Duo Anggrek Luncurkan Album Baru Bertajuk “Mekar” Publisher: Nagaswara

Sabtu, 21 September 2024 - 19:24

BUPATI SAMOSIR VANDIKO TIMOTIUS GULTOM ST WUJUDKAN IMPIAN MASYARAKAT DESA BONAN DOLOK DAN HASINGGAAN, JEMBATAN SITAPIGAGAN DIBANGUN

Sabtu, 21 September 2024 - 17:09

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Samosir Melahirkan Bibit bibit Pemandu Wisata

Sabtu, 21 September 2024 - 15:09

Mayoritas Warga Landak Puas dengan Kinerja Karolin Margret Natasa sebagai Bupati 2017-2022

Sabtu, 21 September 2024 - 12:15

Calon Bupati Dan Wakil Bupati Tangerang Maesyal Rasyid Dan Intan Nurul Hikmah Jalan Sehat Bersama Masyarakat

Berita Terbaru