Kolaborasi antar Stakeholder dalam Mendongkrak Potensi Sumber Daya Alam dan Manusia

Rabu, 8 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SelebrityNews.id | 

Serang, 07 April 2024 – Berlokasi di Ballroom Horison Ultima Ratu Kota Serang, Provinsi Banten, PT PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar menghadiri undangan Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan (DLHK) Provinsi Banten dalam rangka pelaksanaan kick off Proper tahun 2023-2024 dan penyerahan sertifikat PROPER periode tahun 2022-2023. Penghargaan yang diterima langsung oleh Aryo Baskoro (Manajer Operasi UBP Lontar) merupakan buah dari konsistensi pengendalian lingkungan dan implementasi program inovasi sosial di masyarakat.

 

Dalam sambutannya Dr. Wawan Gunawan, S.Sos., M.Si. (Kepala Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Banten) menyampaikan apresiasi sebesar-besarnya kepada perusahaan penerima penghargaan PROPER periode tahun 2022-2023.

 

“penghargaan ini semoga tidak hanya ajang gengsi-gengsian saja, melainkan komitmen kita bersama dalam pengelolaan lingkungan dan masyarakat di sekitar wilayah operasional perusahaan, mari kita saling berkolaborasi dalam menjalankan program yang bermanfaat bagi lingkungan dan masyarakat”.

 

 

PT PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar terus berkomitmen untuk bertanggungjawab dalam pengelolaan lingkungan dan kesejahteraan masyarakat melalui penerapan program-program efisiensi.

 

Aryo Baskoro menekankan pentingnya untuk terus berinovasi dalam memajukan industri ramah lingkungan, serta komitmen perusahaan terhadap prinsip-prinsip tanggung jawab sosial.

 

 

 

Narahubung:

Farid Setiawan: Assistant Manager Umum

PT PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar

 

 

 

Read/Dde/08/05/2024

Berita Terkait

Sampai Nanti, Hanna! Rilis Teaser Poster dan Teaser Trailer Drama Romantis Tentang
Proyek Milyaran APD tidak digunakan,Hendra Kudeta Akan Panggil Pelaksana
PERINGATI HARI ULOS NASIONAL, JAJARAN PEMKAB SAMOSIR KOMPAK PAKAI ULOS DAN BATIK MOTIF ULOS
Film Horor Eksorsisme Pertama di Indonesia “Kuasa Gelap” Capai 1 Juta Penonton
Tangerang Berduka, Mantan Bupati Tangerang Meninggal dunia H ismet Iskandar
Dr. Edi Saputra: Hukum Harus Tegas, Jangan Biarkan Premanisme Hancurkan Demokrasi
Jelang Pelantikan Presiden, PP KAMMI Ingatkan Tantangan Demokrasi Prabowo-Gibran
Lagi, PT PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bawa Pulang Penghargaan Subroto 2024

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:55

Sampai Nanti, Hanna! Rilis Teaser Poster dan Teaser Trailer Drama Romantis Tentang

Kamis, 17 Oktober 2024 - 18:02

PERINGATI HARI ULOS NASIONAL, JAJARAN PEMKAB SAMOSIR KOMPAK PAKAI ULOS DAN BATIK MOTIF ULOS

Kamis, 17 Oktober 2024 - 17:34

Film Horor Eksorsisme Pertama di Indonesia “Kuasa Gelap” Capai 1 Juta Penonton

Rabu, 16 Oktober 2024 - 18:53

Tangerang Berduka, Mantan Bupati Tangerang Meninggal dunia H ismet Iskandar

Rabu, 16 Oktober 2024 - 14:25

Dr. Edi Saputra: Hukum Harus Tegas, Jangan Biarkan Premanisme Hancurkan Demokrasi

Berita Terbaru

TNI POLRI

Babinsa Desa Balebrang Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

Jumat, 18 Okt 2024 - 10:41