Bhabinkamtibmas Desa Gembong Polsek Balaraja Polresta Tangerang Sambang Warga Pasar

Jumat, 10 Mei 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang//Bhabinkamtibmas Desa Gembong Polsek Balaraja Polresta Tangerang, Bripka Guntur Pratama Kerap Mengunjungi Warga Pasar Gembong Sekaligus menyampaikan pesan Kamtibmas agar selalu menjaga lingkungannya tersebut dari orang-orang yang tidak bertanggung jawab, bersilaturahim dengan Warga binaan di Desa Gembong Kecamatan Balaraja Kabupaten Tangerang.” Jumat (10/05/2024)

Berterima kasih kepada Polisi, karena karena Polisi semakin dekat dengan warga dan sudah seperti keluarga sendiri.”Ucap salah satu Warga Pasar Gembong “Bapak Amad”

Dengan adanya Polisi bisa mengurangi dan mengantisipasi penyakit-penyakit masyarakat seperti Judi dan minum-minuman keras serta dengan edukasi yang disampaikan oleh pihak Kepolisian, masyarakat dapat memahami dan mengerti aturan-aturan hukum yang berlaku di negara kita ini, yang mana selama ini sangat minim pengetahuannya tentang hukum.”tutup kata Warga Binaan

Bhabinkamtibmas pun menyampaikan kegiatan Sambang DDS ini rutin dilakukan oleh seluruh anggota Bhabinkamtibmas Polsek Balaraja dimana warga binaan di Desa adalah keluarga yang wajib kita kunjungi agar tali silaturahmi tetap terjalin.

Serta pesan kepada warga, jika ada hal-hal yang nantinya dapat menggangu situasi Kamtibmas di wilayah agar segera melaporkannya kepada Bhabinkamtibmasnya atau piket Polsek Balaraja

Sementara itu Kapolresta Tangerang AKBP Bahtiar Joko Mujiono, SIK, M.M, melalui Kapolsek Balaraja Polresta Tangerang Akp Badri Hasan S.M. mengatakan, dalam menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, seluruh anggota Polri wajib melakukan berbagai cara antisipasi termasuk dengan cara melakukan patroli-patroli ke daerah yang dianggap rawan terjadinya gangguan kamtibmas dan melakukan patroli dialogis atau patroli sambang.”ungkap Badri Orang Nomor Satu di Polsek Balaraja

Berita Terkait

Personil Polsek Ciwandan Polres Cilegon Gelar Patroli Kedaerah Pada Jam Yang Dianggap Rawan.
Bhabinkamtibmas Polsek Ciwandan Jalin Komunikasi Dan Bangun Kerjasama Dalam Harkamtibmas.
Bhabinkamtibmas Polsek Ciwandan Polres Cilegon Ajak Masyarakat Peduli Dan Aktif Terhadap Lingkungannya.
Personil Polsek Ciwandan Polres Cilegon Laksanakan Patroli Malam Secara Rutin Demi Harkamtibmas.
Aksi Heroik,Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Berkelahi Dengan Pelaku Curanmor Di Halaman Parkir Indomaret
Sambangi Toko Sembako Ka SPK 1 Polsek Cipanas Polres Lebak, Sampaikan Pesan Kamtibmas
“Bhabinkamtibmas Sambang silaturahmi di Sekretariat PPS Sukasari”
Bhabinkamtibmas Bersama Anggota SPKT Polsek Cipanas Patroli Siang Sambangi Warung Madura

Berita Terkait

Rabu, 28 Agustus 2024 - 06:22

Personil Polsek Ciwandan Polres Cilegon Gelar Patroli Kedaerah Pada Jam Yang Dianggap Rawan.

Rabu, 28 Agustus 2024 - 06:20

Bhabinkamtibmas Polsek Ciwandan Jalin Komunikasi Dan Bangun Kerjasama Dalam Harkamtibmas.

Rabu, 28 Agustus 2024 - 06:17

Bhabinkamtibmas Polsek Ciwandan Polres Cilegon Ajak Masyarakat Peduli Dan Aktif Terhadap Lingkungannya.

Rabu, 28 Agustus 2024 - 06:12

Personil Polsek Ciwandan Polres Cilegon Laksanakan Patroli Malam Secara Rutin Demi Harkamtibmas.

Selasa, 27 Agustus 2024 - 18:40

Aksi Heroik,Anggota Polsek Rangkasbitung Polres Lebak Berkelahi Dengan Pelaku Curanmor Di Halaman Parkir Indomaret

Berita Terbaru

TNI POLRI

Babinsa Desa Balebrang Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

Jumat, 18 Okt 2024 - 10:41