Polsek Pulau Hanaut Gelar Sosialisasi TPPO kepada masyarakat di Desa Penyaguan

Sabtu, 27 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KOTIM – Personil Polsek Pulau Hanaut Polres Kotim jajaran Polda Kalteng, gelar sosialisasi terkait dengan Tindak Pidana Perdagangan Orang (TPPO), kepada Masyarakat Desa Penyaguan Kecamatan Pulau Hanaut, Kabupaten Kotawaringin Timur, Sabtu pagi (27/7/2024).

Sosialisasi ini dilaksanakan dalam rangka antisipasi dan pencegahan terjadinya TPPO di Kecamatan Pulau Hanaut, dengan harapan tidak ada warga masyarakat Kecamatan Pulau Hanaut yang menjadi korban.

Dalam kegiatan, Personil Polsek Pulau Hanaut menjelaskan tentang definisi TPPO, modus operasi, jenis TPPO, alur perdagangan manusia ilegal, dampak yang terjadi dengan harapan agar seluruh masyarakat mengetahui dan terhindar dari modus Tindak Pidana perdagangan orang.

“Sosialisasi ini dilaksanakan agar Masyarakat memberitahukan kepada keluarganya guna berhati-hati terhadap oknum yang mengajak untuk bekerja ke luar negeri dengan iming-iming mendapatkan gaji yang besar. Ujarnya.

Ditempat terpisah Kapolres Kotim AKBP Resky Maulana Zulkarnain, S.H., S.I.K, M.H. melalui Kapolsek Pulau Hanaut IPTU Purwono berharap kepada Masyarakat untuk menyikapi dengan serius permasalahan ini, mengingat selama ini telah banyak warga yang menjadi korban TPPO. Harapnya.

“Selanjutnya Kapolsek menambahkan dengan sosialisasi ini, masyarakat dapat terhindar dari praktek perdagangan orang, masyarakat semakin cerdas dalam mengambil keputusan, karena kasus perdagangan orang ini menjadi perhatian khusus Polri, dan itu apabila ada yang mengetahui terjadinya TPPO agar segera melaporkan ke Polsek Pulau Hanaut, Tutup kapolsek.

Berita Terkait

Aksi Bersih Pantai, Babinsa Desa Rhee Loka Dukung West Indonesia Yacht Rally 2024 di Sumbawa
Danramil 1607-06/Lape Lopok Dukung Kegiatan Pembukaan Pertandingan Bola Volly di Kecamatan Lape
Babinsa Desa Ngeru Bersama Pihak Terkait Laksanakan Rapat Koordinasi P4K Didesa Binaan
Babinsa Desa Sabedo Pastikan Pembagian BLT-DD Didesa Binaan Berjalan Lancar dan Tepat Sasaran
Tingkatkan Sinergi dan Kesehatan, Koramil 04/Alas Ikuti Senam Sehat Bersama Instansi di Kecamatan Alas
Babinsa Desa Langam Dukung Kelancaran Musyawarah Desa (MUSDES) Penyusunan RKPDes dan DU-RKP 2025
Peringati HUT Pepabri ke-65, Kasdim 1607/Sumbawa Ajak Rajut Persatuan untuk NKRI
Babinsa Juranalas Dukung Kegiatan Pembukaan Turnamen Bola Voli Kades Cup 1 2024

Berita Terkait

Sabtu, 14 September 2024 - 16:09

Aksi Bersih Pantai, Babinsa Desa Rhee Loka Dukung West Indonesia Yacht Rally 2024 di Sumbawa

Jumat, 13 September 2024 - 19:45

Danramil 1607-06/Lape Lopok Dukung Kegiatan Pembukaan Pertandingan Bola Volly di Kecamatan Lape

Jumat, 13 September 2024 - 14:55

Babinsa Desa Ngeru Bersama Pihak Terkait Laksanakan Rapat Koordinasi P4K Didesa Binaan

Jumat, 13 September 2024 - 14:42

Babinsa Desa Sabedo Pastikan Pembagian BLT-DD Didesa Binaan Berjalan Lancar dan Tepat Sasaran

Jumat, 13 September 2024 - 08:54

Tingkatkan Sinergi dan Kesehatan, Koramil 04/Alas Ikuti Senam Sehat Bersama Instansi di Kecamatan Alas

Berita Terbaru