Apel Malam Polsek Ciruas, Pawas : Lakukan Patroli Zona Rawan Kriminalitas, Himbau Warga Waspada

Senin, 22 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES SERANG. Selebritynews.id – Polsek Ciruas Polres Serang Polda Banten Gelar Apel malam dan Sispam Mako, dipimpin Kanit Reskrim Ipda Yogo Handono. Senin (22/01/24) pukul 20.00 Wib.

Kanit mengatakan, “Apel malam ini adalah hal yang rutin dan wajib setiap anggota Polri dimanapun bertugas, dan merupakan sarana pengecekan kekuatan untuk pelaksanaan tugas selanjutnya”.

“Malam ini patroli KRYD selain sasaran rutin yang telah ditentukan, juga laksanakan aktifkan kembali Kring Serse sesuai yang telah di petakan, monitor Giat masyarakat terutama gudang Logistik KPU dan lokasi rawan banjir himbau warga waspada”, jelas Kanit.

Lebih Lanjut Kanit menekankan “sasaran prioritas KRYD kita malam ini adalah kumpulan orang, kejahatan C3, Geng Motor, tawuran dan pengamanan Isra Miraj di Desa Beberan”, tambah Pawas “cek kondisi kendaraan sebelum kegiatan”.

“Apabila mendapati warga yang sedang berkumpul tanpa tujuan atau Geng Motor yang berpotensi keributan, bubarkan dengan cara humanis namun tegas dan terukur, tetap waspada dan jangan lengah” tandasnya.

Terakhir Kapolsek Ciruas Kompol Muhamad Cuaib, S.H berpesan melalu Pawas, Sispam Mako tetap di utamakan, tutup pagar dan kunci, cek sekitar Mako jam rawan, bagi Personil piket Polsek setelah apel ini cek tahanan dan laporkan kepada Pawas.

Berita Terkait

Upacara Penganyar Pura Dalem Agung Shri Nanarya Kreshna Kapakisan di Dukuh Nyuh Aya Gelgel Dihadiri Seluruh Puri se-Bali
Ingin Penuhi Harapan Masyarakat Kota Bekasi Ahmadi Madong Jadi Dewan
Peringati HUT PLN Indonesia Power ke-29, UBP Lontar Turut Berkontribusi Memajukan Ekonomi Lokal Lewat Produk Kelompok Mitra Binaan
Pelatihan P3PD Tahap II Diikuti Oleh 4.928 Aparatur Desa Sulawesi Selatan
Relawan calon Gubernur dan wakil Gubernur Sumatra Utara Edy dan Hasan melaksanakan senam sehat
Taiwan Excellence Happy Run Kembali Digelar dengan Meriah di Indonesia
KEMAH TERLARANG KESURUPAN MASSAL, FILM HOROR DARI KISAH NYATA PRODUKSI RAPI FILMS
UPAYA MITIGASI BENCANA, PEMKAB SAMOSIR TANAM POHON DIWILAYAH RAWAN BENCANA DI KOMPLEKS SMPN 2 HARIAN 

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 15:39

Upacara Penganyar Pura Dalem Agung Shri Nanarya Kreshna Kapakisan di Dukuh Nyuh Aya Gelgel Dihadiri Seluruh Puri se-Bali

Selasa, 8 Oktober 2024 - 15:11

Ingin Penuhi Harapan Masyarakat Kota Bekasi Ahmadi Madong Jadi Dewan

Senin, 7 Oktober 2024 - 14:09

Peringati HUT PLN Indonesia Power ke-29, UBP Lontar Turut Berkontribusi Memajukan Ekonomi Lokal Lewat Produk Kelompok Mitra Binaan

Senin, 7 Oktober 2024 - 10:34

Pelatihan P3PD Tahap II Diikuti Oleh 4.928 Aparatur Desa Sulawesi Selatan

Minggu, 6 Oktober 2024 - 22:04

Relawan calon Gubernur dan wakil Gubernur Sumatra Utara Edy dan Hasan melaksanakan senam sehat

Berita Terbaru