Satbinmas Himbau Masyarakat Waspada Premanisme, Pungli dan 3C

Jumat, 1 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG, Selebritynews.id – Personel Satbinmas Polresta Tanegrang melaksanakan kegiatan patroli dialogis di pusat keramaian seperti pasar, warung dan tempat-tempat aktivitas masyarakat lainnya di wilayah hukum Polresta Tangerang, Jum’at (1/3/24).

Kegiatan ini bertujuan untuk mencegah aksi narkotika, premanisme, pungutan liar, dan kejahatan 3C (curas, curat, curanmor).

Kasat Binmas Polresta Tangerang AKP Nurjaman, S.H. mengatakan bahwa kegiatan patroli dialogis ini dilakukan untuk menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif.

“Pada kesempatan ini, kami juga memberikan pengarahan dan pembinaan kepada para parkir liar agar tidak melakukan pungli. Selain itu, kami juga mengimbau kepada masyarakat untuk selalu waspada terhadap aksi kejahatan,” kata AKP Nurjaman, S.H.

Berita Terkait

Jamaican Soul Khusus Rilis “Kita Pasti Menang” untuk Timnas Indonesia
Ayo Ikuti Perlombaan Festival Majelis Taklim Kota Bekasi
Akan ada Demo di Matak Base, Eko Ajak Mahasiswa Anambas di Jakarta untuk Lakukan Aksi Serupa di Kantor Pusat Medco
Film “Kado” Memberikan 5 Tips Meningkatkan Rasa Percaya Diri
Pesona Pernikahan Adat Minang
Energi dan Kedaulatan Negara
Hormati guru sayangi teman serta cara sederhana mengenang dan menghormati para pahlawan Upacara bendera SDN 05 OKU berlangsung khidmat
Kemiri Sehat Bersama Maesyal Dan Intan Kini Adakan Giat Perlombaan Guna Mempererat Tali silaturahmi

Berita Terkait

Selasa, 10 September 2024 - 13:06

Jamaican Soul Khusus Rilis “Kita Pasti Menang” untuk Timnas Indonesia

Selasa, 10 September 2024 - 09:19

Ayo Ikuti Perlombaan Festival Majelis Taklim Kota Bekasi

Selasa, 10 September 2024 - 05:22

Akan ada Demo di Matak Base, Eko Ajak Mahasiswa Anambas di Jakarta untuk Lakukan Aksi Serupa di Kantor Pusat Medco

Senin, 9 September 2024 - 20:45

Film “Kado” Memberikan 5 Tips Meningkatkan Rasa Percaya Diri

Senin, 9 September 2024 - 18:53

Pesona Pernikahan Adat Minang

Berita Terbaru