Meningkatkan Keamanan NDT di Industri Oil & Gas dengan Drone Inspeksi Voliro T

Kamis, 18 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Image Drone Inspeksi Voliro T milik Halo Robotics (Sumber: VRITIMES.com)

Image Drone Inspeksi Voliro T milik Halo Robotics (Sumber: VRITIMES.com)

Halo Robotics, pemimpin teknologi drone terdepan di Indonesia, memperkenalkan drone inspeksi yang dirancang khusus untuk NDT (non-destructive testing) pada aset migas.

Industri oil & gas menghadapi berbagai tantangan dalam melakukan NDT (non-destructive testing), seperti aset yang sulit dijangkau, tingkat risiko tinggi bagi pekerja, hingga biaya inspeksi yang mahal dan membutuhkan waktu lama.

Drone inspeksi Voliro T menjadikan inspeksi NDT lebih aman, cepat, dan akurat, dengan berbagai payload yang dapat disesuaikan dengan kebutuhan inspeksi. Dengan kemampuannya dalam melakukan contact-based NDT dengan hasil yang akurat, menghasilkan insight yang lengkap terkait aset dalam industri oil & gas.

Johannes Soekidi, Managing Director Halo Robotics, mengatakan, “Drone inspeksi Voliro T menghilangkan kebutuhan inspeksi menggunakan scaffolding atau rope access, sehingga lebih aman dibandingkan metode inspeksi tradisional.”

Video di bawah ini merupakan contoh nyata bagaimana teknologi NDT Drone merevolusi inspeksi NDT bagi industri oil & gas.

Manfaat Drone Inspeksi Voliro T untuk NDT:

– Meningkatkan Keamanan: Drone dapat digunakan untuk menginspeksi struktur yang berbahaya atau sulit dijangkau bagi manusia, mengurangi risiko kecelakaan.

Efisiensi Waktu & Biaya: Voliro dapat dengan mudah dan cepat dalam melakukan NDT pada struktur yang besar dan tinggi. Inspeksi dengan drone juga membantu mengurangi biaya pemeliharaan infrastruktur dengan mengidentifikasi masalah lebih awal dan mencegah kegagalan yang lebih mahal.

Hasil Data Akurat: Data yang dikumpulkan oleh drone lebih akurat daripada data yang dikumpulkan oleh metode inspeksi  tradisional, yang mengarah pada keputusan yang lebih baik tentang pemeliharaan infrastruktur.

Tentang Halo Robotics

Halo Robotics adalah distributor terbesar untuk teknologi drone profesional di Indonesia. Kami berkomitmen penuh untuk menyediakan solusi drone lengkap di semua bidang industri diantaranya Pertambangan, Minyak & Gas, Kelistrikan, Pertanian, Konstruksi, Keamanan, dan Pelayanan Publik.

Press release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Kinara: Inspirasi Muda dari BINUS SCHOOL Semarang yang Menyuarakan Perubahan di Panggung TEDx
Bersinergi dengan Konsulat Jenderal Singapura, BINUS @Medan Perluas Akses Binusian Menuju Ekosistem Global
Empower Your Engineering Future — Join PetroSync ASME Training Now
KAI Daop 1 Jakarta Gandeng Railfans Sosialisasikan Anti Pelecehan Seksual di Stasiun Sudirman
KAI Daop 2 Bandung Lakukan Perawatan Intensif Sarana Perkeretaapian untuk Jaga Kenyamanan Pelanggan
Emas Bergerak Hati-Hati di Tengah Ketidakpastian Suku Bunga The Fed
Earn More, Grow Together: TradingPRO Launches Partnership Program for Filipino Affiliates and IBs
“Oshi no Ko” Collaboration Hits Karaoke Manekineko SEA Branches

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 15:26

Kinara: Inspirasi Muda dari BINUS SCHOOL Semarang yang Menyuarakan Perubahan di Panggung TEDx

Rabu, 12 November 2025 - 14:04

Bersinergi dengan Konsulat Jenderal Singapura, BINUS @Medan Perluas Akses Binusian Menuju Ekosistem Global

Rabu, 12 November 2025 - 10:27

Empower Your Engineering Future — Join PetroSync ASME Training Now

Rabu, 12 November 2025 - 10:12

KAI Daop 1 Jakarta Gandeng Railfans Sosialisasikan Anti Pelecehan Seksual di Stasiun Sudirman

Rabu, 12 November 2025 - 09:58

KAI Daop 2 Bandung Lakukan Perawatan Intensif Sarana Perkeretaapian untuk Jaga Kenyamanan Pelanggan

Berita Terbaru