Santriwati Yayasan Rumah Tahfidz Ar – Rahman Ramaikan Sampang Water Park

jokomaulana

Minggu, 25 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SelebritysNews SAMPANG – Rumah tahfidz adalah sebuah wadah untuk menjalankan aktivitas menghafal, mengamalkan, dan membudayakan nilai-nilai Al-Qur’an dalam sikap hidup sehari-hari, baik untuk diri sendiri maupun untuk lingkungan sekitar bahkan untuk kemajuan umat.

Begitu pula Yayasan Rumah Tahfidz Ar – Rahman Jl.Kramat  Agung No.1 Sampang Madura, bersama puluhan santriwatinya hari ini mengunjungi wisata air terbesar di Madura bernama Sampang Water Park. Minggu (25/8/2024)

Ustad Rofik selaku ketua rombongan wisata mengatakan,” ini rombongan santri prempuan kami untuk pertama kalinya ke Sampang Water Park mengisi waktu libur,” ujarnya

” Sampang Water Park saat ini satu satunya wisata air terbaik di Madura, sangat layak jadi tujuan wisata disamping Harga Tiket Masuk ( HTM ) sangat terjangkau,” tuturnya

Terpisah, Owner SWP Aba Toha mengatakan ,”SWP saat ini masih dalam pengembangan dan masih ada rencana penambahan wahana spektakuler lainnya, tunggu saja,” ungkapnya

Sementara Humas SWP R.Joko.M.S.Pd menyampaikan,” kalau mau wisata ke Sampang Water Park saja, lokasinya mudah dijangkau, wahana bermain banyak juga HTM murah, mantap pokoknya,” tutupnya ( Bang J)

Berita Terkait

Ketua DPD Golkar Kabupaten Tangerang Intan Nurul Hikmah Bagikan 1000 Paket Sembako
A Quiet Shift Is Changing How Indonesia Looks at Cross-Border Payments
Dokter Elfahmi Ketum BAGANA GR: Kami Kirim Bantuan dan Relawan Serta Dirikan Dapur Rakyat di Aceh
Polsek Pondok Gede Pospam Tol JORR Jatiwarna Lakukan Giat Operasi Lilin 2025
GPU Nvidia Dinilai Masih Tak Tertandingi, BofA Soroti Jarak Teknologi dengan Pesaing
Prediksi Harga USDT: Tetap Jadi Stablecoin Andalan?
Apa yang Bisa Dilakukan di Masa Pensiun? Susun Rencana dari Sekarang
Dari Solo ke Wonogiri, KA Lokal Batara Kresna Hadirkan Perjalanan Santai Bertarif Terjangkau

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 15:59

Ketua DPD Golkar Kabupaten Tangerang Intan Nurul Hikmah Bagikan 1000 Paket Sembako

Rabu, 7 Januari 2026 - 13:09

A Quiet Shift Is Changing How Indonesia Looks at Cross-Border Payments

Minggu, 4 Januari 2026 - 19:09

Dokter Elfahmi Ketum BAGANA GR: Kami Kirim Bantuan dan Relawan Serta Dirikan Dapur Rakyat di Aceh

Kamis, 1 Januari 2026 - 09:44

Polsek Pondok Gede Pospam Tol JORR Jatiwarna Lakukan Giat Operasi Lilin 2025

Selasa, 30 Desember 2025 - 12:03

GPU Nvidia Dinilai Masih Tak Tertandingi, BofA Soroti Jarak Teknologi dengan Pesaing

Berita Terbaru