DEPRINDO Mengadakan Acara Temu Kangen Nasional

Jumat, 17 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SELEBRITY NEWS, JAKARTA – DEPRINDO sebagai salah satu organisasi Properti di Indonesia mengadakan acara Temu Kangen Nasional, Rabu 15 November 2023, bertempat di Kantor DPP DEPRINDO Jl. Sungai Sambas, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan.

Acara berlangsung penuh kehangatan dan keceriaan, ditandai dengan pemotongan tumpeng oleh Ketua Umum DEPRINDO Bapak Muhammad Aditya Prabowo.

Dalam sambutannya Ketum DEPRINDO menyampaikan bahwa “tujuan diselenggarakannya acara Temu Kangen Nasional ini adalah untuk menjadi wadah sharing, diskusi dan kolaborasi para Anggota DEPRINDO ditingkat nasional baik secara offline maupun online” jelas Ketua Deprindo Aditya Prabowo.

Ketum Deprindo menyampaikan pula “Acara ini akan diadakan secara rutin setiap bulan pada hari Rabu Minggu ke 2 dan Minggu ke 4, acara ini dilaksanakan agar segala informasi dan kendala kendala dilapangan dapat dibedah dan diselesaikan secara bersama sama dan menghasilkan solusi bersama sama pula” jelas Aditya Prabowo.

“Semoga acara ini bermanfaat dan menjadi solusi buat semua anggota DEPRINDO” jelas Aditya Prabowo.

Kemudian Sambutan dari Ketua Pembina DEPRINDO Bapak Asriman Akhirudin Tanjung, menyampaikan ” Acara ini sangat baik sebagai trobosan yang sangat bagus, dengan acara Temu dan Kangen yang diadakan oleh ketua umum DEPRINDO demi memberikan pelayanan kepada anggota DEPRINDO secara nasional” jelas Asriman.

 

Berita Terkait

Film “Tulang Belulang Tulang” Angkat Semangat Kekeluargaan dengan Budaya Batak, Tayang 26 September 2024
Berdalih Iming Iming Investasi, Oknum Pegawai Bank BRI Diduga Gelapkan Milyaran Uang Puluhan Nasabah
Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston
SYUKURAN PEMBERKATAN PATUNG YESUS KRISTUS PENYELAMAT SIBEABEA,BUPATI SAMOSIR : PENATAAN SIBEABEA MASIH TERUS BERLANJUT MELALUI SINERGITAS PEMKAB SAMOSIR DENGAN PEMERINTAH ATASAN
BNN Badung: Momentum Ulang Tahun Untuk Wujudkan Kabupaten Badung Bersinar
Rifani Siap Perform Menggebrak Panggung ID Fest 2024
STM FAOMA KHODA,masyarakat Nias memberikan dukungan kepada EDY&HASAN,untuk jadi Gubernur Sumatra Utara
Selain Ajarkan Sehat Rohani, Kanjeng Romo K.H. Abdul Madjid Ali Fikri, RA. Juga Ajarkan Sehat Jasmani. 

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 13:45

Film “Tulang Belulang Tulang” Angkat Semangat Kekeluargaan dengan Budaya Batak, Tayang 26 September 2024

Jumat, 20 September 2024 - 10:54

Berdalih Iming Iming Investasi, Oknum Pegawai Bank BRI Diduga Gelapkan Milyaran Uang Puluhan Nasabah

Jumat, 20 September 2024 - 07:24

Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston

Kamis, 19 September 2024 - 20:12

BNN Badung: Momentum Ulang Tahun Untuk Wujudkan Kabupaten Badung Bersinar

Kamis, 19 September 2024 - 18:56

Rifani Siap Perform Menggebrak Panggung ID Fest 2024

Berita Terbaru

Terkini

Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston

Jumat, 20 Sep 2024 - 07:24