Kapolsek Cikande Pantau Langsung Arus Lalu Lintas di Simpang Gorda saat di Jam Masuk Karyawan

Nurjen

Kamis, 18 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Serang, Selebritynews.id – Kaposlek Cikande Kompol Andri Surya Kurniawan turun langsung memantau pelaksanan tugas personel Polsek Cikande melaksanakan penjagaan dan pengaturan (Gatur) lalu lintas untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan di simpang Gorda, Kibin, Kab. Serang. Kamis (18/1/2024).

“Kegiatan gatur ini merupakan kegiatan rutin namun beberapa hari ini khususnya di simpang gorda kami berikan perhatian khusus dikarenakan adanya pekerjaan jalan (Betonisasi Jalan) di persimpangan Gorda yang menyebabkan penyempitan jalan.” Kata Kapolsek Cikande

Kapolsek Cikande Kompol Andri Surya Kurniawan mengatakan, selama pekerjaan jalan beton ini berlangsung, potensi kemacetan kapan saja bisa terjadi teritama pada jam sibuk pagi dan sore hari. Untuk itu, demi kenyamanan masyarakat, kami Polsek Cikande akan terus memantau situasi arus lalin dan akan melakukan penjagaan dan pengaturan mengantisipasi terjadinya kemacetan.

“Seperti hari ini di simpang Gorda, kami Polsek Cikande dan di bantu personel Sat lantas Polres Serang melakukan penjagaan dan pengaturan lalu lintas agar tidak terjadi kemacetan,” ujar Kapolsek.

Hal ini juga sesuai dengan Commander Wish Kapolres Serang AKBP Wiwin Setiawan, yaitu Silat Golok (Polisi Langsung Tanggap Go Lokasi).

Kapolsek juga mengimbau kepada masyarakat penguna jala agar selalu tertib berlalu lintas, saling menghargai dengan sesama pengguna jalan dan tidak saling serobot. “Karena itu hanya akan menimbulkan potensi kecelakaan,” Tutupnya.

Berita Terkait

Polsek Pondok Gede Pospam Tol JORR Jatiwarna Lakukan Giat Operasi Lilin 2025
GPU Nvidia Dinilai Masih Tak Tertandingi, BofA Soroti Jarak Teknologi dengan Pesaing
Prediksi Harga USDT: Tetap Jadi Stablecoin Andalan?
Apa yang Bisa Dilakukan di Masa Pensiun? Susun Rencana dari Sekarang
Dari Solo ke Wonogiri, KA Lokal Batara Kresna Hadirkan Perjalanan Santai Bertarif Terjangkau
Dukung Ruang Publik Ramah Anak, PLN Indonesia Power UBP Lontar Serahkan Alat Bermain di Taman Kecamatan Kemiri (Kemiri Park)
KAI Daop 1 Jakarta Catat Enam Kejadian Pohon Tumbang Sepanjang 2025, Seluruhnya Berhasil Ditangani dengan Cepat
Lonjakan Investor Kripto Tembus 19,08 Juta, Indonesia Dibidik Exchange Global

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 09:44

Polsek Pondok Gede Pospam Tol JORR Jatiwarna Lakukan Giat Operasi Lilin 2025

Selasa, 30 Desember 2025 - 12:03

GPU Nvidia Dinilai Masih Tak Tertandingi, BofA Soroti Jarak Teknologi dengan Pesaing

Senin, 29 Desember 2025 - 22:42

Prediksi Harga USDT: Tetap Jadi Stablecoin Andalan?

Selasa, 23 Desember 2025 - 01:55

Apa yang Bisa Dilakukan di Masa Pensiun? Susun Rencana dari Sekarang

Senin, 22 Desember 2025 - 23:33

Dari Solo ke Wonogiri, KA Lokal Batara Kresna Hadirkan Perjalanan Santai Bertarif Terjangkau

Berita Terbaru