Home / Tak Berkategori

Wujud Kedekatan Polri dengan Masyarakat, Kapolsek Tenga Hadiri Undangan Masyarakat yang adakan pesta nikah

Sabtu, 26 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Tenga AKP Mulyadi Lontaan . menghadiri undangan Resepsi Pernikahan Warga di Desa Boyong Atas Kecamatan Tenga Kabupaten Minahasa Selatan, Jumat (25/8/23).

Didampingi oleh Kanit Binmas Polsek Tenga Aiptu Herry Torar , Kapolsek Tenga AKP Mulyadi Lontaan hadir memenuhi undangan acara resepsi pernikahan dari Ketua BPMJ Gmim Kanaan Boyong Atas Pdt Vany Kamu dan Bpk Djolly Mumu yang di berkati oleh Korbid Pelsus dan Pekerja Sinode GMIM Pdt Stien Rondonuwu,.M,Th di Gedung Gereja Gmim Kanaan Boyong Atas.

“Ini sebagai bentuk upaya kami di jajaran kepolisian khususnya Polsek Tenga dalam membangun kedekatan dengan warga masyarakat di daerah hukum Polsek Tenga,” ucap Kapolsek Tenga AKP Mulyadi Lontaan  disela-sela kegiatannya.

Pada kesempatan tersebut Kapolsek bersama Kanit Binmas  memberikan ucapan selamat, kepada keluarga besar khususnya kedua mempelai.

“Semoga menjadi keluarga yang di berkati , dan selalu dinaungi oleh kebahagiaan,” kata AKP Mulyadi Lontaan.

Sementara itu Pdt Vany Kamu selaku  mempelai menyampaikan rasa terima kasihnya kepada Kapolsek Tenga yang sudah menyempatkan waktunya untuk menghadiri undangannya dan memberikan doa dan restu kepada kedua mempelai.“

Saya atas nama keluarga besar mengucapkan ribuan Terima kasih kepada pihak kepolisian dalam hal ini Kapolsek Tenga yang telah menyisihkan waktu untuk menghadiri undangan kami,” ucap Pdt Vany Kamu

Berita Terkait

Libur Nataru, TK An Nusyur Aeng Panas Pragaan Sumenep Madura Ramaikan Sampang Water Park
Martin Arikardi Anggota DPRD OKU Sumsel Mengucapkan Selamat Merayakan Natal 2024 Dan Menyambut tahun Baru 2025.
Dukung dan Menangkan Reni Angraeni di Puncak Penganugerahan Bujang Gadis UIN Raden Fatah Tahun 2024 Palembang
PWI OKU Membuka Pendaftaran Penjaringan Balon Ketua PWI OKU Priode 2025 – 2027
MC Karaoke dan Grand MC Karaoke gelar acara syukuran anniversary
Menjelang Nataru Pj Bupati OKU Beserta Forkopimda OKU Dan Polres OKU melakukan Sidak Harga Sembako Di Pasar
KPU Provinsi Banten nyatakan Gubernur dan Bupati terpilih akan dilantik pada Februari 2025.
Terkait Perselisihan Hubungan Industrial, Disnaker Kota Medan Diminta Tetap Jalankan Proses dan Prosedur Selanjutnya Terhadap PT Varuna Tirta Praksya

Berita Terkait

Kamis, 26 Desember 2024 - 13:12

Libur Nataru, TK An Nusyur Aeng Panas Pragaan Sumenep Madura Ramaikan Sampang Water Park

Kamis, 26 Desember 2024 - 01:17

Martin Arikardi Anggota DPRD OKU Sumsel Mengucapkan Selamat Merayakan Natal 2024 Dan Menyambut tahun Baru 2025.

Rabu, 25 Desember 2024 - 15:16

Dukung dan Menangkan Reni Angraeni di Puncak Penganugerahan Bujang Gadis UIN Raden Fatah Tahun 2024 Palembang

Rabu, 25 Desember 2024 - 10:03

PWI OKU Membuka Pendaftaran Penjaringan Balon Ketua PWI OKU Priode 2025 – 2027

Rabu, 25 Desember 2024 - 09:48

MC Karaoke dan Grand MC Karaoke gelar acara syukuran anniversary

Berita Terbaru