Polsek Bayah Polres Lebak Monitoring dan PAM Bazar Beras Di Kecamatan Bayah

Rabu, 6 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak, Selebritynews.id Guna memastikan keamanan Polsek Bayah Polres Lebak bekerjasama dengan Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kabupaten Lebak menggelar bazar beras murah yang bertempat dihalaman kantor kecamatan Bayah. Rabu (06/03/2024).

Bazar beras murah yang disambut antusias warga ini merupakan inisiatif dari Polres Lebak bersama Disperindag dan perum bulog untuk memberikan kemudahan akses kepada masyarakat dalam mendapatkan berbagai kebutuhan sehari-hari dengan harga yang terjangkau.

Kapolres Lebak AKBP. Suyono., SIK melalui Kapolsek Bayah Polres Lebak AKP Malik Abraham, S.Pd Mengatakan,”Kegiatan ini diharapkan dapat membantu masyarakat ekonomi menengah ke bawah yang kesulitan mengakses beras dengan harga yang terjangkau di pasar konvensional. Selain itu, Bazar ini juga bertujuan untuk menguatkan hubungan antara Kepolisian dan masyarakat setempat, Menciptakan lingkungan yang lebih harmonis, Serta memberikan kontribusi positif bagi perekonomian lokal.

Lebih lanjut Jadi kita ini, ingin mengendalikan inflasi, supaya inflasi turun. Mudah-mudahan masyarakat bisa memanfaatkan acara Operasi Pasar Beras ini,”ucap Akp Malik Abraham.

Kapolsek Bayah Polres Lebak Akp Malik Abraham S.Pd juga menyampaikan apresiasi kepada Disperindag dan perum bulog Kab. Lebak serta seluruh pihak yang terlibat dalam penyelenggaraan Bazar beras murah ini. Beliau juga mengundang masyarakat Kecamatan Bayah untuk datang dan memanfaatkan kesempatan ini untuk mendapatkan barang-barang berkualitas dengan harga yang terjangkau,”tukas Kapolsek Bayah.

Berita Terkait

Direktur ToBe Institute Tegaskan Gelar Pahlawan untuk Soeharto Adalah Pengakuan Jasa Nyata.
Wabup Intan Nurul Hikmah Tinjau RTLH di Kresek, Segera Dibedah Jadi Hunian Layak
Join PetroSync ASME Training — Where Knowledge Meets Engineering Power
Dukung Produktivitas Keluarga Pekerja, PLN IP UBP Lontar dan BKKBN Provinsi Banten Sepakati PKS Pelaksanaan Program TAMASYA
Wakil Bupati (Wabup) Tangerang, Intan Nurul Hikmah terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Masyarakat Indonesia
PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bersama Wakil Presiden RI Dukung Aksi Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Mangrove Menuju Net Zero Emission 2060
BRI Branch Office Pluit Region 6/Jakarta 1 Tandatangani MoU Payroll dengan PT Lucky Mom Indonesia
Rayakan Hari Listrik Nasional dan Hari Sumpah Pemuda Tahun 2025 PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bawa Pulang 3 Pengharagaan HSSE Awards 2025

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 00:50

Direktur ToBe Institute Tegaskan Gelar Pahlawan untuk Soeharto Adalah Pengakuan Jasa Nyata.

Minggu, 2 November 2025 - 20:08

Join PetroSync ASME Training — Where Knowledge Meets Engineering Power

Minggu, 2 November 2025 - 17:50

Dukung Produktivitas Keluarga Pekerja, PLN IP UBP Lontar dan BKKBN Provinsi Banten Sepakati PKS Pelaksanaan Program TAMASYA

Minggu, 2 November 2025 - 17:34

Wakil Bupati (Wabup) Tangerang, Intan Nurul Hikmah terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Masyarakat Indonesia

Kamis, 30 Oktober 2025 - 12:16

PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bersama Wakil Presiden RI Dukung Aksi Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Mangrove Menuju Net Zero Emission 2060

Berita Terbaru