Home / Tak Berkategori

Ada apa Panglima TNI perintahkan Pangkogab III, II dan I Keluarkan Perintah Operasi?

Rabu, 26 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta- Letjen TNI Agus Suhardi selaku Pangkogab III merasa Senang dan terhormat karena baru pertama kali dilaksanakannya Latgab TNI 2023 di 3 Spot bermain di Tiga Kogabwilhan I, II dan III

 

Untuk  Kogabwilhan III dengan 5 Kogasgab yaitu, Kogasgabud, Kogasgabfib, kogasgab Linud, Kogasgabratmin, Kogasgabrat dan Opsdukpen.

 

Pelaksanaan Latihan Posko selama 5 hari dan  dilanjutkan TFG (Tactical Floor Game) pada  24 Juli 2023, bertempat di Ruang OYU (Olah Yudha) Seskoau Lembang Bandung Barat, Jawa Barat.

 

Panglima TNI  Pangkogab III, Mabes  menyaksikan langsung  KUKM dan TFG Latposko Dharma Yudha TNI 2023 yang dipaparkan Pangkogab III kepada Panglima TNI.

 

Panglima TNI Laksamana Yudo Margono dalam arahannya kepada Pangkogab III, Pangkogab I dan Pangkogab II beserta jajarannya yang memaparkan KUKM (Konsep Umum Kampanye Militer) dan TFG (Tactical Floor Game) yakni:

  1. KUKM dan TFG merupakan ancaman nyata berbeda dengan pelajaran, sehingga perlu dibuat secara realistas
  2. KUKM dan TFG, masih relevan dalam menghadapi ancaman global
  3. Panglima TNI menerima KUKM Pangkogab III, Pangkogab I, dan Pangkogab II untuk masuk pada tahap Uji Renkam melalui TFG
  4. Panglima TNI menerima TFG, dan memerintahkan Kepada Pangkogab III, Pangkogab I dan Pangkogab II untuk menyusun RO dan segera keluarkan PO Panglima TNI
  5. Selanjutnya, pada uji RO/TFG yang dipaparkan Para Pangkogasgab dan Satgasduk, Panglima TNI menekan agar sebelum operasi utama dan pokok, agar melaksanakan operasi pendahuluan terlebih dahulu Dukungan Penerangan yang saat ini tidak bisa dilihat sebelah Mata, Karena Zaman era sekarang sudah maraknya perang Opini agar bisa memenangkan Opini di Publik,lanjut dukungan Pasukan Khussus dan pengintaian udara ) untuk efektifitas dilakukan operasi tempur

 

Panglima TNI dalam pengarahannya sangat Bangga atas paparan rangkaian Latposko Kogab III, Kogab I dan Kogab II TNI dan paparan KUKM dan TFG para Pangkogab yang sudah dilaksanakan.

 

Untuk diketahui bahwa  Latposko Dharma Yudha TNI 2023 bertujuan guna meningkatkan kesiapan tempur dan sinergi satuan TNI dalam menghadapi  ancaman terhadap keutuhan NKRI,  merupakan simulasi Skenario kompleks untuk menghadapi skenario perang yang kompleks dan realistis, melatih sinergi dan kerjasama antara TNI AD, TNI AL, dan TNI AU serta satuan TNI yang terlibat dalam pertempuran,  dan merupakan moment penting dalam  pengembangan Kepemimpinan lapangan, Inovasi dan harus berani bagi para perwira TNI dihadapkan Tugas kedepan penuh tantangan yang semakin Kompleks.

Berita Terkait

BRIAPI dan Fintech Payara Jalin Kemitraan Strategis, Percepat Akses Layanan Keuangan Digital
Memperkuat Sinergi dan Layanan: Gathering BRI Cempaka Mas dan PT AHM
Dorong Kreativitas Mahasiswa School of Design Tampilkan Karya di ADGI Design Week 2025
BRI Finance Dukung Aksi Kolektif untuk Lingkungan Berkelanjutan di DKI Jakarta
Join PetroSync Training: Dominate ASME Standards
Don’t Let Your Team Fall Behind: Master ASME Standards Today
BRI Otista Jakarta Gandeng Iron Fist Hadirkan Promo Kuliner 20%
Husni Solihin Terima Penghargaan AsMEN Berkat Kontribusi pada Agenda Pra-UKW 2025

Berita Terkait

Kamis, 27 November 2025 - 18:26

BRIAPI dan Fintech Payara Jalin Kemitraan Strategis, Percepat Akses Layanan Keuangan Digital

Kamis, 27 November 2025 - 11:42

Memperkuat Sinergi dan Layanan: Gathering BRI Cempaka Mas dan PT AHM

Kamis, 27 November 2025 - 07:55

Dorong Kreativitas Mahasiswa School of Design Tampilkan Karya di ADGI Design Week 2025

Kamis, 27 November 2025 - 05:26

BRI Finance Dukung Aksi Kolektif untuk Lingkungan Berkelanjutan di DKI Jakarta

Kamis, 27 November 2025 - 00:36

Join PetroSync Training: Dominate ASME Standards

Berita Terbaru

Terkini

Join PetroSync Training: Dominate ASME Standards

Kamis, 27 Nov 2025 - 00:36