Dilanda Kekeringan, Pemdes Tanjungsari Sukaresik Bersama Warga Laksanakan Shalat Istisqa

Rabu, 11 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SelebrityNews |Kabupaten Tasikmalaya,Jawa Barat – Musim kemarau yang melanda wilayah desa Tanjungsari kecamatan Sukaresik mengakibatkan lahan pesawahan dan pertanian terdampak kekeringan. Sehingga pemerintah desa Tanjungsari bersama warga masyarakat berinisiatif untuk melaksanakan shalat Istisqa yang bertempat di lapangan sepak bola Tanjungsari. Rabu (11/10/23).

Hadir dalam shalat istisqa tersebut kepala desa Tanjungsari Amas beserta perangkat, Bhabinkamtibmas desa Tanjungsari, Babinsa desa Tanjungsari, BPD, LPM, para kader lembaga desa, tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda beserta warga desa Tanjungsari.

Usai melaksanakan shalat Istisqa, Kepala Desa Tanjungsari Amas mengatakan, shalat istisqa yang dilaksanakan pada hari ini karena di wilayah desa kami sudah mulai terdampak kekeringan, seperti sawah-sawah pun sudah tidak teraliri air, kolam ikan pun sudah mulai mengering, katanya.

“Maka mudah-mudahan dengan dilaksanakannya shalat istisqa bersama para alim ulama dan masyarakat, hujan segera turun di wilayah kami, semoga Alloh SWT mengabulkan do’a kami semua,” ungkap Amas.

Selain itu juga Amas mengucapkan banyak terima kasih kepada para tokoh agama, tokoh masyarakat, tokoh pemuda dan juga masyarakat desa Tanjungsari yang sudah begitu kompak untuk melaksanakan shalat istisqa meskipun dengan cuaca yang panas tetapi tidak menyurutkan kekhusuan dan kebersamaan dalam berd’oa, imbuhnya. ( Ilham Rachman )

Berita Terkait

Calon Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah terus mensuport kegiatan KSB Madani Lakukan Perduli Lingkungan
MASYARAKAT NAINGGOLAN ANTUSIAS SAMBUT BUPATI SAMOSIR VANDIKO TIMOTIUS GULTOM ST
Film “Tulang Belulang Tulang” Angkat Semangat Kekeluargaan dengan Budaya Batak, Tayang 26 September 2024
Berdalih Iming Iming Investasi, Oknum Pegawai Bank BRI Diduga Gelapkan Milyaran Uang Puluhan Nasabah
Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston
SYUKURAN PEMBERKATAN PATUNG YESUS KRISTUS PENYELAMAT SIBEABEA,BUPATI SAMOSIR : PENATAAN SIBEABEA MASIH TERUS BERLANJUT MELALUI SINERGITAS PEMKAB SAMOSIR DENGAN PEMERINTAH ATASAN
BNN Badung: Momentum Ulang Tahun Untuk Wujudkan Kabupaten Badung Bersinar
Rifani Siap Perform Menggebrak Panggung ID Fest 2024

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 22:29

Calon Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah terus mensuport kegiatan KSB Madani Lakukan Perduli Lingkungan

Jumat, 20 September 2024 - 22:01

MASYARAKAT NAINGGOLAN ANTUSIAS SAMBUT BUPATI SAMOSIR VANDIKO TIMOTIUS GULTOM ST

Jumat, 20 September 2024 - 13:45

Film “Tulang Belulang Tulang” Angkat Semangat Kekeluargaan dengan Budaya Batak, Tayang 26 September 2024

Jumat, 20 September 2024 - 07:24

Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston

Kamis, 19 September 2024 - 21:17

SYUKURAN PEMBERKATAN PATUNG YESUS KRISTUS PENYELAMAT SIBEABEA,BUPATI SAMOSIR : PENATAAN SIBEABEA MASIH TERUS BERLANJUT MELALUI SINERGITAS PEMKAB SAMOSIR DENGAN PEMERINTAH ATASAN

Berita Terbaru