Personil Polsek Sajira Polres Lebak Laksanakan Strong Point Pagi

Jumat, 13 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lebak, SelebrityNews.id.  – Dalam menciptakan rasa aman bagi warga dalam beraktifitas Personil Polsek Sajira Polres Lebak melaksanakan kegiatan rutin berupa Strong Point Pagi di Alun-alun Sajira Ds. Sajira Kec. Sajira Kab. Lebak, Jumat (13/10/2023). Jam 06.30 Wib.

Seperti halnya di Alun-alun Sajira Personil Polsek Sajira BRIPKA Febriansyah melakukan pengaturan serta membantu Masyarakat menyeberangkan jalan.

Kegiatan ini merupakan wujud dari pelayanan Kepolisian ditengah-tengah masyarakat serta memberikan kelancaran dan keamanan para pengguna yang beraktifitas sehingga sampai di tempat tujuan dengan selamat tanpa ada gangguan yang berarti.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK, melalui Kapolsek Sajira AKP Ade Lutfi mengungkapkan bahwa kegiatan ini rutin dilakukan di tempat-tempat yang dianggap rawan kemacetan ataupun rawan gangguan kamtibmas pada jam-jam tertentu diwilayah Kecamatan Sajira Kabupaten Lebak terlebih di sekolah-sekolah.

Kapolsek juga berharap bahwa dengan adanya kegiatan ini, segala bentuk gangguan keamanan khususnya di jalan raya dapat diminimalisir.

“kami berharap, dengan adanya kegiatan ini, segala bentuk gangguan terutama di jalan raya dapat diminimalisir, sehingga aktifitas warga diwilayah Kecamatan Sajira dapat berjalan dengan lancar.” tutupnya

Berita Terkait

Polsek Pelangiran Memastikan Masa Tenang Pilkada Berjalan Kondusif
Kapolsek Pelangiran dan Jajaran mulai meningkatkan intensitas patroli di seluruh wilayah Perairan Kecamatan
Polsek Pelangiran Lakukan Cooling System dengan Tatap Muka
Dalam Sosialisasinya, Bhabinkamtibmas Polsek Pelangiran Prioritaskan Menjaga Keamanan dan Persatuan
Polsek Pelangiran Gelar Patroli Kamtibmas Sambangi Aparatur Pesan Jaga Netralitas
Satgas Pelajar Kota Bogor Selenggarakan Mentoring Penguatan Profil Pelajar Pancasila
Bhabinkamtibmas Polsek Pelangiran Menjelaskan Ciri Ciri Berita Hoax
Polsek Pelangiran Optimis Cukup Besarnya Partisipasi Warga pada Pilkada Serentak 2024

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 15:32

Polsek Pelangiran Memastikan Masa Tenang Pilkada Berjalan Kondusif

Jumat, 22 November 2024 - 13:51

Kapolsek Pelangiran dan Jajaran mulai meningkatkan intensitas patroli di seluruh wilayah Perairan Kecamatan

Kamis, 21 November 2024 - 13:13

Polsek Pelangiran Lakukan Cooling System dengan Tatap Muka

Rabu, 20 November 2024 - 11:55

Dalam Sosialisasinya, Bhabinkamtibmas Polsek Pelangiran Prioritaskan Menjaga Keamanan dan Persatuan

Selasa, 19 November 2024 - 14:10

Polsek Pelangiran Gelar Patroli Kamtibmas Sambangi Aparatur Pesan Jaga Netralitas

Berita Terbaru