Home / Tak Berkategori

Old stars Persira Menggelar Anniversary Ke 5 di Stadion Uwes Qorny Rangkasbitung

Minggu, 27 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lebak, SelebrityNews.id. – Tim Sepakbola asal Kabupaten Lebak Old Stars Persira menggelar acara Anniversary atau HUT yang ke 5 di Stadion Uwes Qorny Rangkasbitung, Sabtu (26/08/2023) Siang

Club sepakbola Oldstar Persira Lebak yang terdiri dari beberapa kategori usia pemain ini, sebenarnya sudah lama eksis dibelantika persepakbolaan Kabupaten lebak dan kerap mengikuti berbagai turnamen. Sedangkan Old Stars Persira yang terdiri dari para pemain berusia 40 ke atas.

“Selamat ulang tahun Old Stars Persira Lebak, semoga panjang umur, tetap sehat, tetap semangat, dan sukses selalu,” ucap Ketua Umum, H. Aap (Paul) Hidayat.

H. Aap (Paul) Berharap, Old Stars Persira Lebak diusianya yang Ke – 5 tahun, bisa terus kompak, terus eksis mewarnai sepakbola dan menularkan ilmu sepakbolanya kepada para pemain junior dan bibit-bibit di Kabupaten Lebak.

“Harapannya di Anniversary yang ke (Lima) ini untuk Old Stars Persira Lebak, lebih kompak lagi, selalu memberi warna baru di sepakbola Kabupaeten Lebak khususnya di kelompok usia U-40. Di usia ke- 5 tahun ini sebuah tantangan untuk terus berjuang menjalin silaturahmi, Menjungjung tinggi sportivitas, sesama pencinta sepak bola di Kabupaten Lebak,” tuturnya.

“Bersama Oldstar Persira Lebak kita jalin silaturahmi dan deduluran,” tambahnya.

Dalam rangkaian perayaan Anniversary yang Ke- 5 nya, Old Stars Persira Lebak ini menggelar Football Party (Six Feo) dengan tim sepakbola lokal dari Cikande, Pandeglang, Wargun, Nameng. Dan puncaknya dirayakan dengan simbolis memotong nasi tumpeng,”pungkasnya.

Al-Bukhori Selaku Ketua Pelaksana Milad Ke- 5 Oldstar Persira Lebak, mengucapkan terimakasih yang sebesar-besarnya kepada Ketua Umum, seluruh Panitia dan seluruh anggota Oldstar Persira Lebak (OSP) yang sudah bekerjasama untuk kesuksesan Acara Anniversary Old Stars Persira yang ke-5.

“Di tahun ini, semoga di tahun mendatang akan lebih sukses dan meriah lagi, dan saya atas nama Ketua Pelaksana mohon maaf atas segala kekurangannya,”ungkapnya.

Masih kata Al-Bukhori, Untuk pembubaran panitia sekaligus laporan kepada Ketua umum di tunggu kehadirannya malam minggu ini, di rumah Ketua Umum pukul 20.00 Wib, Dan dipersilahkan kepada anggota OSP yang ingin gabung kami tunggu,”tandasnya.

Sekalian kita bisa nobar Final Indonesia Vs Vietnam sambil kumpul dan ngeliwet, Demikian atas perhatian, kerjasama dan kehadirannya diucapkan terimakasih.

Berita Terkait

Senyum di Tengah Perjuangan Penyakit Kritis Bersama Siswa BINUS dan Make-A-Wish® Indonesia
WE FEST 2025: 10.500 Binusian 2029 Rayakan Keakraban dengan Rektor, Maydea, dan Tulus!
Dari Nusantara ke Tanah Suci: Om Daengg Tuntaskan Misi “Motoran Indonesia ke Mekkah” bersama Lupromax
A New Look for a Smarter Ad Experience
TradingPRO Wins Best Overall Global Broker 2025 at Finance Magnates Annual Awards
BRI Otista Region 6/Jakarta 1 Salurkan CSR berupa Komputer untuk SMP Cahaya Sakti
Josh Rico Maulana, Binusian Creativepreneurship yang Sukses Bangun Brand Earthy Genova
BINUS UNIVERSITY Dorong Literasi dan Etika AI bagi Dosen sebagai Pilar Transformasi Pendidikan

Berita Terkait

Jumat, 21 November 2025 - 09:23

Senyum di Tengah Perjuangan Penyakit Kritis Bersama Siswa BINUS dan Make-A-Wish® Indonesia

Jumat, 21 November 2025 - 09:11

WE FEST 2025: 10.500 Binusian 2029 Rayakan Keakraban dengan Rektor, Maydea, dan Tulus!

Jumat, 21 November 2025 - 08:25

Dari Nusantara ke Tanah Suci: Om Daengg Tuntaskan Misi “Motoran Indonesia ke Mekkah” bersama Lupromax

Jumat, 21 November 2025 - 05:43

A New Look for a Smarter Ad Experience

Kamis, 20 November 2025 - 15:07

TradingPRO Wins Best Overall Global Broker 2025 at Finance Magnates Annual Awards

Berita Terbaru

Event

A New Look for a Smarter Ad Experience

Jumat, 21 Nov 2025 - 05:43