Home / Tak Berkategori

Matangkan Persiapan Penilaian Kabupaten Sehat, Forum Sampang Sehat Gelar Rakor

Senin, 11 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SAMPANG, SELEBRITYNEWS.id – Forum Sampang Sehat (FSS) menggelar Rapat Koordinasi (Rakor) dengan Forum Komunikasi Kecamatan Sehat (FKKS) Se – Kabupaten Sampang di Aula Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Sampang Jl. Jamaluddin No.1 B, Rw. I, Gn. Sekar, Kec. Sampang, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur 69212.

Rakor ini sendiri digelar menjelang persiapan kunjungan lapangan serta penilaian kabupaten sehat yang akan dilaksanakan tanggal 13 September 2023.

“Alhamdulillah hari Sabtu, 09 September 2023 kemarin, kita mengadakan koordinasi dengan FKKS Se-Kabupaten Sampang guna untuk memperkokoh solidaritas sembari membahas persiapan kunjungan lapangan atau verifikasi lapangan oleh tim penilai Kabupaten Sehat yang akan dilaksanakan pada tanggal 13 September 2023”, kata Siti Farida Ketua Forum Sampang Sehat. Senin, 11 September 2023.

Siti Farida berharap, seluruh FKKS bisa berpartisipasi mempersiapkan kelengkapan yang dibutuhkan dalam penilaian.

“Pihaknya akan selalu siap mendukung program FKKS. Dan mudah-mudahan Kabupaten Sampang bisa mencapai predikat yang ingin dicapai dan itu adalah insya Allah jadi tujuan kita semua,” pungkasnya.

Berita Terkait

Sentra Layanan Prioritas BRI Branch Office Cut Mutiah Region 6/Jakarta 1 Hadir dengan Wajah Baru: Modern, Elegan, dan Nyaman untuk Nasabah
DoxaDigital Masuk Daftar Top Digital Marketing Agency di Jakarta versi Clutch dan Sortlist
JackOne Band BRI Region 6/Jakarta 1 Raih Juara 3 dalam Band Competition Jakarta Economic Forum 2025
KAI Logistik Raih Penghargaan “Excellence in Integrated Rail-Based Logistics Solutions” di Bisnis Indonesia Logistics Awards (BILA) 2025
BRI Region 6/Jakarta 1 Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2025
BRI Branch Office Gunung Sahari Jakarta Jalin Kerja Sama Strategis dengan PT HIT International
BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025
Governments of Malaysia and Côte d’Ivoire join Brazil in advancing regenerative agriculture and agroforestry

Berita Terkait

Minggu, 16 November 2025 - 20:18

Sentra Layanan Prioritas BRI Branch Office Cut Mutiah Region 6/Jakarta 1 Hadir dengan Wajah Baru: Modern, Elegan, dan Nyaman untuk Nasabah

Minggu, 16 November 2025 - 15:33

DoxaDigital Masuk Daftar Top Digital Marketing Agency di Jakarta versi Clutch dan Sortlist

Kamis, 13 November 2025 - 20:15

JackOne Band BRI Region 6/Jakarta 1 Raih Juara 3 dalam Band Competition Jakarta Economic Forum 2025

Kamis, 13 November 2025 - 19:52

KAI Logistik Raih Penghargaan “Excellence in Integrated Rail-Based Logistics Solutions” di Bisnis Indonesia Logistics Awards (BILA) 2025

Kamis, 13 November 2025 - 19:24

BRI Region 6/Jakarta 1 Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2025

Berita Terbaru