Gelar Jumat Curhat, Wakapolres Bangka Barat Dengarkan Keluhan Masyarakat

Jumat, 6 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wakapolres Bangka Barat Kompol Imam Teguh Prasetyo mendengarkan aspirasi masyarakat melalui program ‘Jumat Curhat’ di warung kopi bujang Kecamatan mentok Kabupaten Bangka Barat,Jumat (06/10/2023)

Program ‘Jumat Curhat’ yang digagas Mabes Polri ini diperuntukkan bagi Polda, Polres, hingga Polsek, supaya Kepolisian menerima curhatan masyarakat terkait tugas anggota di lapangan termasuk memberi saran dan masukan atas hal yang dirasakan masyarakat.

“Kami dari Polres Bangka Barat siap menampung saran dan pendapat dari masyarakat dalam upaya untuk mempersiapkan dan mengoptimalkan pelayanan Polres Bangka Barat,” tutur Wakapolres Bangka Barat

Kali ini Polres Bangka Barat melaksanakan Jumat curhat dengan tema “Menjaga keamanan dan ketertiban Masyarakat Menjelang Pemilu tahun 2024”.

Salah satu masyarakat Alfani selaku anggota organisasi GEMPAR mengajukan pertanyaan terkait Politisasi bahwa masyarakat Mentok kekurangan air sehingga saat ini dimanfaatkan oleh para calon tokoh Politik kepada masyarakat. Apakah ada sumbangsih air dari Polres Bangka Barat kepada masyarakat?

Menanggapi hal itu, Wakapolres menjawab pertanyaan dari Sdr. Alfani bahwa kami dari Pihak Polres Bangka Barat sudah ada program pendistribusian air kepada masyarakat yaitu menyediakan Sumur Bor di daerah Kp. Tanjung dan di Kp. Sinar Menumbing serta Polres Bangka Barat juga mendistribusikan air kepada masyarakat secara langsung.

Kegiatan ini dilanjutkan dengan “Gerobakan Pagi,” di mana peserta kegiatan dapat menikmati jajanan yang disiapkan oleh Polres Bangka Barat. Program “Gerobakan Pagi” ini merupakan salah satu inisiatif Kapolres untuk mendukung perekonomian UMKM di Bangka Barat

Berita Terkait

Calon Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah terus mensuport kegiatan KSB Madani Lakukan Perduli Lingkungan
MASYARAKAT NAINGGOLAN ANTUSIAS SAMBUT BUPATI SAMOSIR VANDIKO TIMOTIUS GULTOM ST
Film “Tulang Belulang Tulang” Angkat Semangat Kekeluargaan dengan Budaya Batak, Tayang 26 September 2024
Berdalih Iming Iming Investasi, Oknum Pegawai Bank BRI Diduga Gelapkan Milyaran Uang Puluhan Nasabah
Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston
SYUKURAN PEMBERKATAN PATUNG YESUS KRISTUS PENYELAMAT SIBEABEA,BUPATI SAMOSIR : PENATAAN SIBEABEA MASIH TERUS BERLANJUT MELALUI SINERGITAS PEMKAB SAMOSIR DENGAN PEMERINTAH ATASAN
BNN Badung: Momentum Ulang Tahun Untuk Wujudkan Kabupaten Badung Bersinar
Rifani Siap Perform Menggebrak Panggung ID Fest 2024

Berita Terkait

Jumat, 20 September 2024 - 22:29

Calon Wakil Bupati Tangerang Intan Nurul Hikmah terus mensuport kegiatan KSB Madani Lakukan Perduli Lingkungan

Jumat, 20 September 2024 - 22:01

MASYARAKAT NAINGGOLAN ANTUSIAS SAMBUT BUPATI SAMOSIR VANDIKO TIMOTIUS GULTOM ST

Jumat, 20 September 2024 - 13:45

Film “Tulang Belulang Tulang” Angkat Semangat Kekeluargaan dengan Budaya Batak, Tayang 26 September 2024

Jumat, 20 September 2024 - 07:24

Toga Sinaga Samosir Dukung Pasangan Vandiko-Ariston

Kamis, 19 September 2024 - 21:17

SYUKURAN PEMBERKATAN PATUNG YESUS KRISTUS PENYELAMAT SIBEABEA,BUPATI SAMOSIR : PENATAAN SIBEABEA MASIH TERUS BERLANJUT MELALUI SINERGITAS PEMKAB SAMOSIR DENGAN PEMERINTAH ATASAN

Berita Terbaru