Bupati dan Kades Cianjur Selatan Berkumpul Resmikan Titik Nol CDOB

Selasa, 24 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selebritynews.id, – Cianjur,- Bupati Cianjur H. Herman Suherman beserta 161 Kepala Desa dari 14 kecamatan yang berada di wilayah Calon Daerah Otonomi Baru (CDOB) melaksanakan prosesi penyatuan air dan tanah di Titik Nol Cianjur Selatan yang terletak di Kampung Puncak Pakis, RT01/RW02, Desa Mekarlaksana, Kecamatan Sindangbarang, Senin 23 Oktober 2023.

Hal itu merupakan salah satu rangkaian acara dari kegiatan peresmian Desa Mekarlaksana yang bakal menjadi pusat kota Cianjur Selatan di masa yang akan datang.

Proses peresmian titik nol dipimpin langsung oleh Bupati Cianjur H. Herman Suherman itu pun dibanjiri lautan masyarakat, tak kurang sebanyak 5.000 warga masyarakat yang hadir.

Dalam sambutannya, Bupati Cianjur H. Herman Suherman mengatakan, peresmian Titik Nol yang disebut-sebutnya miniatur IKN itu tak lain untuk membuat masyarakat bahagia dengan secercah harapan Cianjur Selatan dapat berdiri sendiri.

Pencanangan titik nol. Ini rasa syukur kita kepada Allah SWT,” tutur Herman

Pemkab Cianjur pun sebut Herman terus mendorong agar Cianjur Selatan terwujud berpisah dari Cianjur.

Proses perwujudan dari tingkat Kabupaten, Provinsi sudah melalui proses baik dan sekarang sedang ada di pemerintah pusat,” tandasnya.

Berita Terkait

Akses jalan utama dikeluh kan warga
Aef Saepudin Siap Maju Kembali sebagai Ketua RW 03 Desa Pasir Jaya
Sambut Positif Desk Ketenagakerjaan, Forum Buruh Madani Indonesia Minta Wali Kota Medan Tuntaskan Kasus-kasus Ketenagakerjaan di Kota Medan
Wakil Bupati Terpilih  Intan Nurul Hikmah sapa masyarakat Di Kecamatan Suka mulya
Ketum Gapersus: Gali Potensi Penguatan Ekonomi Lokal Kunci Wujudkan “Bogor Istimewa”
Akhirnya Angkat Bicara Yang di Sebut Sebut Oknum TNI Yang Di Duga Melakukan Penyerobotan dan Arogansi 
Usman Jakfar LC.MA Ketua Fraksi PKS DPRD Sumut Sambut Hangat Silaturahmi Forum Buruh Madani Indonesia
⁠Dari Laut untuk Anak Bangsa: Strategi Cerdas Pemenuhan Program Makan Bergizi Gratis di Indonesia

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 17:49

Akses jalan utama dikeluh kan warga

Selasa, 21 Januari 2025 - 16:51

Aef Saepudin Siap Maju Kembali sebagai Ketua RW 03 Desa Pasir Jaya

Minggu, 19 Januari 2025 - 16:58

Wakil Bupati Terpilih  Intan Nurul Hikmah sapa masyarakat Di Kecamatan Suka mulya

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:51

Ketum Gapersus: Gali Potensi Penguatan Ekonomi Lokal Kunci Wujudkan “Bogor Istimewa”

Jumat, 17 Januari 2025 - 22:40

Akhirnya Angkat Bicara Yang di Sebut Sebut Oknum TNI Yang Di Duga Melakukan Penyerobotan dan Arogansi 

Berita Terbaru

Terkini

Akses jalan utama dikeluh kan warga

Rabu, 22 Jan 2025 - 17:49