Kanit Bintibsos Sat Binmas dan Kasubnit Binkamsa Polres Metro Jakarta Utara Sambangi Tokoh Masyarakat di RW 05 Kelurahan Penjaringan

Senin, 30 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SelebrityNews, Jakarta – Door To Door System melaksanakan sambang ke tempat rumah – rumah warga dan Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat, Tokoh Adat / Daerah guna menjaga stabilitas Kamtibmas serta pelaksanaan Problem Solving yang menjadi binaan wilayah Penjaringan. Senin siang (30/10/2023).

Nampak hadir mendampingi Sat Binmas, Pejabat Sementara Kasubnit Binkamsa Polres Metro Jakarta Utara Aiptu Zaeni,
Didi Hermanto Ketua RW 05 Kelurahan Penjaringan dan pengurus wilayah lainnya Ketua RT 4, 6, 7 dan tokoh masyarakat

Sat Binmas Polres Metro Jakarta Utara, Akp Suparno, SH. menyampaikan, sebagai polisi tidak boleh diam di tempat tapi harus pro aktif terhadap masyarakat dalam hal Kamtibmas khususnya, ucapnya.

Dalam kunjungan ini dapat disimpulkan Pesan kamtibmas :

– Mengajak Tokoh Masyarakat Menjaga Kerukunan antar warga dan antisipasi paham Radikalisme/Terorisme di lingkungan

– Mengajak Tokoh Masyarakat bersama sama dengan Polri Melaksanakan Pengawasan Ketertiban lingkungan dalam mencegah gangguan Kamtibmas di Wilayahnya

– Segera melaporkan ke bhabinkamtibmas dan polsek bila ada kejadian menonjol

Sementara harapan masyarakat dan pengurus wilayah RT-RW, agar kepolisian lebih aktif dalam permasalahan yang ada di masyarakat dan selalu aktif Patroli malam hari.

Didi mengatakan, semoga kunjungan ini terus berlanjut sebagai menjalin silaturahmi antar pihak kepolisian dan masyarakat. Dan kami selaku Ketua RW berharap kepada pengurus RT-RW tetap menjaga sinergitas agar setiap permasalahan di wilayah bisa kondusif, pungkas.

Sumber: Kasubnit Binkamsa Polres Metro Jakarta Utara

Berita Terkait

Terkait Kasus Kecelakaan Kerja di PT Bandar Meriah, DPC PPMI Langkat dan Forum Buruh Madani Indonesia Akan Surati Komisi E DPRD Sumut
Dukung Pelestarian Pesisir, Danramil 04/Alas Ikut Berpartisipasi dalam Penanaman Mangrove
Babinsa Desa Labangka Dampingi Pembagian Kambing untuk Warga Program Ketahanan Pangan
Polsek Pelangiran Fokus Pembenahan Kamtibmas di Titik Titik Rawan
Bantu Warga Kekeringan, Koramil 06/Lape Distribusikan Air Bersih di Dusun Pungkit Beru
Babinsa Desa Dete Dampingi Polres Sumbawa Berikan Penyuluhan Kamtibmas di Wilayah
Kodim 1607/Sumbawa Tunjukkan Kepedulian Melalui Aksi Donor Darah
Program Polsek Pelangiran dalam Menjaga Kamtibmas

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 06:38

Terkait Kasus Kecelakaan Kerja di PT Bandar Meriah, DPC PPMI Langkat dan Forum Buruh Madani Indonesia Akan Surati Komisi E DPRD Sumut

Selasa, 12 November 2024 - 18:25

Babinsa Desa Labangka Dampingi Pembagian Kambing untuk Warga Program Ketahanan Pangan

Selasa, 12 November 2024 - 15:59

Polsek Pelangiran Fokus Pembenahan Kamtibmas di Titik Titik Rawan

Selasa, 12 November 2024 - 13:56

Bantu Warga Kekeringan, Koramil 06/Lape Distribusikan Air Bersih di Dusun Pungkit Beru

Selasa, 12 November 2024 - 13:45

Babinsa Desa Dete Dampingi Polres Sumbawa Berikan Penyuluhan Kamtibmas di Wilayah

Berita Terbaru

Event

Announcing Boost Gio as a Staynex Ambassador/KOL

Rabu, 13 Nov 2024 - 15:44

Event

Apa Saja Manfaat Kunyit Asam untuk Rahim?

Rabu, 13 Nov 2024 - 04:54