Bupati Pemalang ; Fokuskan Pembangunan Infrastruktur Jalan

Jumat, 17 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemalang – Dalam kondisi kemantapan jalan di Kabupaten Pemalang, Bupati Mansur Hidayat S.T menyebutkan bahwa pencapaiannya saat ini sudah 58% untuk tahun 2023.
Namun di tempat lain ada kerusakan sekitar 6%, karena itu untuk tahun 2023 ada kenaikan jalan sekitar 4%.Sehingga pada tahun depan, Saya masih akan fokus pada infratruktur jalan dan juga program-program yang lainnya.

”Untuk beton sudah cukup kuat, beban maksimal sudah kuat, karena median-nya dibongkar maka rencana kedepan tidak menggunakan median di tengah, nantinya akan memakai garis saja di tengah.” Ungkap Bupati Pemalang

Adapun terkait lampu  penerangan pihaknya mengatakan memang belum dianggarkan.

Sebagai informasi “ Di tahun ini 2023 kan 3M, tahun depan kemampuan kita 3 miliar.

Selanjutnya akan Kita betonisasi juga sampai arah tol dan bertahap lagi sesuai kemampuan, karena ditempat lain banyak jalan yang harus kita kerjakan,” ujar Mansur Hidayat.

Mansur Hidayat juga mencontohkan jalan seperti di Jrakah yang tahun ini dikerjakan.

Jalan tersebut labil karena jalan sawah, di tahun sebelumnya pakai aspal sehingga untuk tahun ini diputuskan memakai beton agar kuat.

“Kita kaji, apabila memang pondasi tidak kuat kita beton”. tegas Mansur Hidayat.

Dalam kegiatan saat meninjau proyek pembangunan jalan D. I. Panjaitan, pada hari Kamis (16/11/2023), kata Mansur Hidayat  ” Bahwa progress  infrastruktur jalan yang sedang di tinjaunya tersebut sudah selesai 100℅ (seratus persen) .

Ia juga  menyampaikan ”Saya lagi meninjau jalan D. I. Panjaitan alhamdulillah sudah selesai 100 persen dan kita cor karena pondasinya labil.”

Sehingga lebih bagus pakai rigit beton, dan kemudian untuk tahun depan akan ada tindak lanjut  perpanjangannya.

Untuk tahun depannya lagi akan ditata keindahan secara arsiteknya, karena untuk tahap sekarang ini baru strukturnya, Pungkasnya

Berita Terkait

Pemkab Samosir Gelar Temu Pers Dalam Rangka Aquabike Jetski World Championship 2024
Terkait Kasus Kecelakaan Kerja di PT Bandar Meriah, DPC PPMI Langkat dan Forum Buruh Madani Indonesia Akan Surati Komisi E DPRD Sumut
Saat Pekerjaan Pengaspalan Hotmix Di Kecamatan Sianjur Mula-mula, CV Pantun Jaya & Dinas PUTR Samosir Terapkan Alat Pelindung Diri
Kabel Wifi Yang melilit dan  Semrawut di Tiang PLN, Telkom, dan PJU di Duga Tidak Mengantongi Izin Kini Mendapat Sorotan Tajam, Ini Aturan dan undang undang nya.
Urgensi, Tantangan yang Dihadapi, dan Strategi Revitalisasi Bahasa Daerah
Tim Hukum Paslon KATA Kecewa Nilai Bawaslu Gianyar Tak Serius Biarkan Anggota DPRD dan Bendesa Adat Jadi Timses Petahana
Kinerja Polda Bali Diapresiasi, OTT Kades Bongkasa Dijadikan Pintu Masuk Kasus Desa Serupa di Bali
Tren Mobil Listrik, Masa Depan Otomotif yang Ramah Lingkungan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 22:53

Pemkab Samosir Gelar Temu Pers Dalam Rangka Aquabike Jetski World Championship 2024

Rabu, 13 November 2024 - 06:38

Terkait Kasus Kecelakaan Kerja di PT Bandar Meriah, DPC PPMI Langkat dan Forum Buruh Madani Indonesia Akan Surati Komisi E DPRD Sumut

Selasa, 12 November 2024 - 15:23

Saat Pekerjaan Pengaspalan Hotmix Di Kecamatan Sianjur Mula-mula, CV Pantun Jaya & Dinas PUTR Samosir Terapkan Alat Pelindung Diri

Selasa, 12 November 2024 - 12:08

Kabel Wifi Yang melilit dan  Semrawut di Tiang PLN, Telkom, dan PJU di Duga Tidak Mengantongi Izin Kini Mendapat Sorotan Tajam, Ini Aturan dan undang undang nya.

Selasa, 12 November 2024 - 11:48

Urgensi, Tantangan yang Dihadapi, dan Strategi Revitalisasi Bahasa Daerah

Berita Terbaru

Otomotif

6 Tips Hemat BBM Saat Mengemudi untuk Perjalanan Jauh

Kamis, 14 Nov 2024 - 17:42

Event

Announcing Boost Gio as a Staynex Ambassador/KOL

Rabu, 13 Nov 2024 - 15:44