Polres Lebak mengikuti Apel Gelar Pasukan Persiapan PAM Kunjungan Presiden RI Ke Wilayah Lebak

Minggu, 7 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Lebak, Selebritynews.id. Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono., S.I.K Pada hari Minggu tanggal 07 Januari 2024 Pukul 09.50 Wib bertempat di Lapangan Proyek Strategis Nasional (PSN) Bendungan Waduk Karian Blok Kalahang Ds. Pasirtanjung Kec. Rangkasbitung Kab. Lebak, mendampingi Dandim 0603 Lebak dalam pelaksanakan Apel Gabungan Gelar Pasukan Dalam Rangka PAM Kunjungan Presiden RI. Minggu (7/1/2024).

Suyono mengatakan “kegiatan Apel tersebut dihadiri oleh Dandim 0603 Lebak Letkol Arh Erik Novianto, S.Sos selaku Kasatgas, Saya Kapolres Lebak Akbp Suyono, S.I.K selaku Waka Satgas Pam, Wakapolres Lebak Kompol Nono Hartono, S.H, M.H, Kasdim 0603 Lebak Mayor Inf Asmail, Kabagops Polres Lebak Kompol Eddy Prastyo Hermawan, S.E, Pasi Ops Kodim 0603 Lebak Lettu Inf Ma’mun, Wadan Tim Paspampres Mayor (Mar) Safroni Maulana, Para PJU Polres Lebak, PJU Kodim 0603 Lebak dan Gabungan Personel Pengamanan berjumlah 600 Orang Personil dari TNI dan Polri.”

“Kegiatan Apel ini bertujuan untuk memastikan kesiapan personil Pam TNI dan Polri dalam kunjungan Bapak Presiden RI ke Waduk Karian. Dengan maksud dan tujuan giat kunjungannya besok berjalan Aman dan Lancar,” ungkapnya.

“Apel Gelar Pasukan dalam rangka PAM Presiden selesai Pukul 10.30 Wib, berjalan dengan aman dan lancar,” tutur Suyono

Berita Terkait

GRIB Jaya Kabupaten Probolinggo Dukung Penuh Polri Untuk Berantas Judi Online Sampai Tuntas 
ERLES : Pengacara Membela Hak & Kewajiban Mulia, Orangtua Rentah Cristin, di rusak harkat dan martabat sebagai Warga Negara Indonesia terpukul jiwa psikologis nya!!, “Oknum Pengacara dan Siapapun Pengadilan Persidangan nya Mohon – Observ back kepada cermat tupoksionalisme profesional pihak-pihak kerugian adab Ihsan membentuk kehidupan
MSN : Natal 2024 Dalam Mempererat Tali Persaudaraan dan Kebersamaan di Keluarga Maupun Sesama
Brigjen TNI G Eko Sunarto, S.Pd., M.Si, Direktur Bela Negara Ditjen Pothan Kementerian Pertahanan RI Mengucapkan Selamat Memperingati Hari Bela Negara 2024
Ardadedali Archery Club: Panahan Bergengsi, Dedikasi TNI, dan Harapan untuk Bangsa
Kecam Tindakan Kekerasan Terhadap Pekerja Perempuan, Forum Buruh Madani Indonesia Minta Hukum Tetap Ditegakkan
PJ Bupati beri Support Pelaksanaan Semoga Sukses. persiapan konferkab PWI OKU
Pemusnahan Bersama Barang Hasil Penindakan BEA CUKAI Wilayah Sumatera Bagian Timur

Berita Terkait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 08:27

GRIB Jaya Kabupaten Probolinggo Dukung Penuh Polri Untuk Berantas Judi Online Sampai Tuntas 

Jumat, 20 Desember 2024 - 08:51

ERLES : Pengacara Membela Hak & Kewajiban Mulia, Orangtua Rentah Cristin, di rusak harkat dan martabat sebagai Warga Negara Indonesia terpukul jiwa psikologis nya!!, “Oknum Pengacara dan Siapapun Pengadilan Persidangan nya Mohon – Observ back kepada cermat tupoksionalisme profesional pihak-pihak kerugian adab Ihsan membentuk kehidupan

Jumat, 20 Desember 2024 - 07:42

MSN : Natal 2024 Dalam Mempererat Tali Persaudaraan dan Kebersamaan di Keluarga Maupun Sesama

Kamis, 19 Desember 2024 - 18:39

Brigjen TNI G Eko Sunarto, S.Pd., M.Si, Direktur Bela Negara Ditjen Pothan Kementerian Pertahanan RI Mengucapkan Selamat Memperingati Hari Bela Negara 2024

Rabu, 18 Desember 2024 - 20:23

Kecam Tindakan Kekerasan Terhadap Pekerja Perempuan, Forum Buruh Madani Indonesia Minta Hukum Tetap Ditegakkan

Berita Terbaru