Polsek Ciruas Peduli, Unit Lantas Ciruas Kembali Bagikan Paket Sembako Kepada Lansia

Rabu, 17 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES SERANG, Selebritynews.id – Unit Lantas Polsek Ciruas melaksanakan Cooling System kembali bagikan Sembako kepada Lansia di Pos Lantas Polsek Ciruas Polres Serang. Pada Rabu sore (17/01/24).

Dengan Program Cooling System, Unit Lantas Polsek Ciruas hadir untuk bantu sesama dengan meringan beban kebutuhan masyarakat dilingkungan Mapolsek Ciruas.

Kegiatan tersebut dengan membagikan Paket Sembako kepada masyarakat yang kurang mampu yang berada disekitar Kantor Polsek dan Pos Lantas Polsek Ciruas.

Bagi-bagi sembako dilaksanakan rutin setiap minggu, hal ini merupakan wujud kepedulian Polri kepada sesama terutama kepada warga yang kurang mampu atau Lansia.

Kapolsek Ciruas Kompol Muhamad Cuaib mengatakan, bahwa kegiatan ini dilakukan setiap minggu dihari Jum’at, dilaksanakan disetiap Desa secara bergiliran.

“Kegiatan ini kami laksanakan secara rutin setiap minggu, paket Sembako kami berikan langsung kepada yang membutuhkan”, terang Kapolsek.

Senada dengan Kapolsek, Kanit Lantas Polsek Ciruas Ipda Hairus Saleh menegaskan, bahwa kegiata ini merupakan bentuk kepedulian sosial dan solidaritas unit lantas Polsek Ciruas kepada masyarakat.

“Bahwa kami sangat peduli dengan apa yang dirasakan masyarakat saat ini, semoga bantuan yang tidak seberapa ini dapat sedikit meringan beban kebutuhan pokok masyarakat”, tandas Hairus.

“Cooling System dengan bersedekah, akan menjadi pengingat tentang pentingnya solidaritas sosial dan rasa peduli terhadap sesama.” sambungnya.

Warga penerima paket sangat berterima kasih dengan bantuan ini, dan berharap agar kegiatan positif ini terus berlanjut dan memberikan dampak langsung dimasyarakat.

“Bantuan yang diberikan sangat bermanfaat buat kami yang kurang mampu, dan kegiatan seperti ini dapat menginspirasi masyarakat lainnya.” tutupnya.

Berita Terkait

Ethereum Market Analysis: Price Prediction for April 2025
Keluarga Besar TTKKBI DPW II, Kabupaten Tangerang : Gelar Santunan Anak Piyatu Piyatu dan Buka Bersama
Keseruan Tausiyah dan Berbuka Puasa Bersama Karyawan dan Masyarakat Desa Ring 1 UBP Lontar
ACR Net Income Rises 11% in 2024
MLBB x OPPO Smooth Legend Cup APAC Grand Finals di Jakarta akan Dimeriahkan oleh Tim Legendaris dan Komunitas dari Seluruh Asia Tenggara
KLaSIKA Desak Kepastian Hukum bagi Insan Musik Indonesia
Camat kemiri Berikan Himbauan kepada Masyarakat di Bulan Ramadan

Berita Terkait

Sabtu, 29 Maret 2025 - 11:19

Ethereum Market Analysis: Price Prediction for April 2025

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:52

Keluarga Besar TTKKBI DPW II, Kabupaten Tangerang : Gelar Santunan Anak Piyatu Piyatu dan Buka Bersama

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:37

Keseruan Tausiyah dan Berbuka Puasa Bersama Karyawan dan Masyarakat Desa Ring 1 UBP Lontar

Selasa, 25 Maret 2025 - 09:15

ACR Net Income Rises 11% in 2024

Senin, 24 Maret 2025 - 21:17

Berita Terbaru