Kapolsek Kragilan Berikan Pelatihan Kepada Linmas Sekecamatan Kragilan

Nurjen

Kamis, 25 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Serang. Selebritynews.id – Kapolsek Kragilan Polres Serang Polda Banten KOMPOL Firman Hamid., S.H., M.H. memberikan pembekalan kepada Linmas dalam rangka persiapan Pemilu serentak 2024 di Kecamatan Kragilan , Kabupaten Serang, Kamis, (25/1/2024).

Kegiatan pembekalan yang di laksanakan oleh Kapolsek Tirtayasa KOMPOL Firman Hamid., M.H., Danramil Kragilan Kapten Inf Hariyanto dan Camat Kragilan H. Encep Binyamin Somantri, Msi.

Ini merupakan salah satu upaya kesiapan anggota Linmas dapam rangka membantu pengamanan Pemilu serentak Tahun 2024.

KOMPOL Firman Hamid mengatakan kegiatan pembekalan ini adalah upaya untuk meningkatkan kualitas pengamanan dan pelayanan kepada warga.

“Hal ini bertujuan untuk memenuhi kebutuhan pengamanan yang semakin penting, terutama mengingat adanya Pemilihan Umum (Pemilu) yang akan berlangsung pada tahun 2024 mendatang,” katanya

Pelatihan Linmas ini adalah langkah proaktif kami dalam memastikan bahwa Linmas di Kecamatan Kragilan siap untuk menghadapi tugas penting yang ada di depan, termasuk pengamanan Pemilu 2024.

“Kegiatan ini merupakan komitmen Polres Serang dalam memastikan keamanan masyarakat terjaga dengan baik,” jelasnya

Sosialisasi dan pelatihan Linmas adalah salah satu upaya yang diambil untuk mengoptimalkan peran Linmas dalam menjaga ketertiban dan keamanan di tingkat Kecamatan.

“Polres Serang berkomitmen untuk terus menjaga keamanan masyarakat terjaga dengan baik, sosialisasi dan pelatihan Linmas adalah salah satu upaya yang diambil untuk mengoptimalkan peran Linmas dalam menjaga ketertiban dan keamanan di tingkat Kecamatan,” ujarnya

“Saya berpesan kepada anggota Linmas untuk menjaga etika, netralitas, dan sikap yang profesional dalam menjalankan tugasnya,” pungkas Kompol Firman Hamid.

Berita Terkait

Polsek Pondok Gede Pospam Tol JORR Jatiwarna Lakukan Giat Operasi Lilin 2025
GPU Nvidia Dinilai Masih Tak Tertandingi, BofA Soroti Jarak Teknologi dengan Pesaing
Prediksi Harga USDT: Tetap Jadi Stablecoin Andalan?
Apa yang Bisa Dilakukan di Masa Pensiun? Susun Rencana dari Sekarang
Dari Solo ke Wonogiri, KA Lokal Batara Kresna Hadirkan Perjalanan Santai Bertarif Terjangkau
Dukung Ruang Publik Ramah Anak, PLN Indonesia Power UBP Lontar Serahkan Alat Bermain di Taman Kecamatan Kemiri (Kemiri Park)
KAI Daop 1 Jakarta Catat Enam Kejadian Pohon Tumbang Sepanjang 2025, Seluruhnya Berhasil Ditangani dengan Cepat
Lonjakan Investor Kripto Tembus 19,08 Juta, Indonesia Dibidik Exchange Global

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 09:44

Polsek Pondok Gede Pospam Tol JORR Jatiwarna Lakukan Giat Operasi Lilin 2025

Selasa, 30 Desember 2025 - 12:03

GPU Nvidia Dinilai Masih Tak Tertandingi, BofA Soroti Jarak Teknologi dengan Pesaing

Senin, 29 Desember 2025 - 22:42

Prediksi Harga USDT: Tetap Jadi Stablecoin Andalan?

Selasa, 23 Desember 2025 - 01:55

Apa yang Bisa Dilakukan di Masa Pensiun? Susun Rencana dari Sekarang

Senin, 22 Desember 2025 - 23:33

Dari Solo ke Wonogiri, KA Lokal Batara Kresna Hadirkan Perjalanan Santai Bertarif Terjangkau

Berita Terbaru