Sinergitas TNI – Polri, Kanit Binmas Polsek Cikulur Polres Lebak Melaksanakan Giat “Yuk Ngopi Wae” Bersama Babinsa dan Warga

Kamis, 25 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LEBAK. Selebritynews.id – Salah satu program unggulan Kapolda Banten dalam rangka mendekatkan diri kepada warga masyarakat yaitu  “Yuk Ngopi Wae”. Program tersebut dilaksanakan oleh Kanit Binmas Polsek Cikulur Polres Lebak bersama Babinsa di Balai Desa Anggalan Kec.Cikulur Kab.Lebak pada hari Kamis (25/01/2024)

Dalam giat tersebut Kanit Binmas Bripka Bayu Aji bersama Babinsa Sertu Eko Riyanto memberikan himbauan kamtibmas kepada warga masyarakat sembari minum kopi bersama. Diharapkan melalui sarana giat tersebut, Anggota dan warga bisa saling bertukar informasi terkait situasi harkamtibmas.

Kapolres Lebak AKBP Suyono, S.I.K melalui Kapolsek Cikulur Iptu Mulyadi menjelaskan “Polsek Cikulur melalui giat Patroli dengan adanya program “Yuk Ngopi Wae” maka anggota patroli akan mudah untuk memberikan himbauan, mendapat informasi atau menerima pengaduan dari warga.

“Disamping itu supaya warga lebih dekat dengan anggota Polsek Cikulur dan Babinsa, sehingga dapat membantu terciptanya situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif serta Sinergitas TNI – Polri ” pungkas Kapolsek Cikulur

Berita Terkait

Wabup Intan Nurul Hikmah Berharap kepada perempuan kabupaten Tangerang bisa menjadi agen perubahan dan kontribusi untuk membangun daerah
Ethereum Market Analysis: Price Prediction for April 2025
Keluarga Besar TTKKBI DPW II, Kabupaten Tangerang : Gelar Santunan Anak Piyatu Piyatu dan Buka Bersama
Keseruan Tausiyah dan Berbuka Puasa Bersama Karyawan dan Masyarakat Desa Ring 1 UBP Lontar
ACR Net Income Rises 11% in 2024
MLBB x OPPO Smooth Legend Cup APAC Grand Finals di Jakarta akan Dimeriahkan oleh Tim Legendaris dan Komunitas dari Seluruh Asia Tenggara
KLaSIKA Desak Kepastian Hukum bagi Insan Musik Indonesia

Berita Terkait

Senin, 21 April 2025 - 17:29

Wabup Intan Nurul Hikmah Berharap kepada perempuan kabupaten Tangerang bisa menjadi agen perubahan dan kontribusi untuk membangun daerah

Sabtu, 29 Maret 2025 - 11:19

Ethereum Market Analysis: Price Prediction for April 2025

Kamis, 27 Maret 2025 - 10:52

Keluarga Besar TTKKBI DPW II, Kabupaten Tangerang : Gelar Santunan Anak Piyatu Piyatu dan Buka Bersama

Selasa, 25 Maret 2025 - 10:37

Keseruan Tausiyah dan Berbuka Puasa Bersama Karyawan dan Masyarakat Desa Ring 1 UBP Lontar

Selasa, 25 Maret 2025 - 09:15

ACR Net Income Rises 11% in 2024

Berita Terbaru