Panwaslu Kecamatan Cimarga Lantik Dan Bimtek 206 Anggota PTPS

Senin, 29 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak,-SelebrityNews-Panitia Pengawas Pemilu (Panwaslu) Kecamatan Cimarga menggelar Pelantikan dan bimtek serta Sumpah Jabatan kepada 206 Anggota Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) Se-Kecamatan Cimarga pada Senin (22/01/2024). Pelantikan serta sumpah janji anggota PTPS itu diikuti sebanyak 206 peserta dari 17 Desa di Kecamatan Cimarga.

Mereka akan ditugaskan untuk melaksanakan pengawasan di TPS pada Pemilu 14 Februari 2024.

“Dengan terpilihnya rekan-rekan PTPS ini tentunya sebagai mitra ujung tombak Panwaslu Kecamatan Cimarga, semoga dapat mengemban tugas mulia tentunya dalam mensukseskan Pemilu di Tahun 2024,” Ucap Ketua Panwaslu Kecamatan Cimarga Mansyur.

Dia Memaparkan kepada seluruh anggota PTPS yang sudah disumpah ataupun dilantik agar melakukan pemantauan serta pengawasan di setiap TPS. Tentunya sebagaimana Tugas dan Pungsi dari PTPS.

“Ayo kita bekerja secara kolektif dan satu tim dalam mempertanggung jawabkan secara integritas tinggi, saya yakin seyakin-yakinnya rekan-rekan dari PTPS ini, dapat bekerja secara profesional dalam pengawasan Pemilu 2024,”tuturnya.

“Bila memang terjadi hal-hal yang memang ada indikasi pelanggaran mungkin bisa dilaporkan ke teman-teman PKD,atau langsung bisa hubungi ke nomor saya,ucap Kanit Intel Pauzi anggota sektor cimarga.

Lanjut Panwascam,Pihaknya juga telah menyeleksi calon Pengawas TPS secara administrasi dan wawancara serta sesuai prosedur ataupun persyaratan, Hal ini untuk menguji kemampuan taktis.
Di antaranya yang hari ini dilantik dan bimtek sebanyak 206 orang.

Selain itu, tidak meminta atau menerima pemberian secara langsung atau tidak langsung berupa suap, hadiah, bantuan atau bentuk lainnya yang tidak sesuai dengan ketentuan yang berlaku. Serta bersikap transparan, jujur, objektif serta akuntabel.

Dirinya juga menyampaikan, untuk terus bekerja penuh waktu, Bertindak netral dan tidak memihak kepada partai politik, calon dan peserta pemilu tertentu.

 

Editor: Dc Ar.

Berita Terkait

Trailer Sampai Nanti, Hanna! Ungkap Perjuangan Batin Menemukan Kebebasan dan Cinta
Starvision Rilis Poster dan OST dalam Film “Cinta Dalam Ikhlas”
Film ‘Apa Itu Cinta’ Meramu Genre Horor & Komedi Dengan Segala Problema
Apa yang Tersembunyi di Balik Sempurnanya Kehidupan Rumah Tangga Febby Rastanty  di Wanita Ahli Neraka?
Press Conference Film Wanita Ahli Neraka
Tindak Lanjut Arahan Pembina Gapersus Ketum Jenguk Keluarga Korban Ledakan Gas LPG 12Kg
Irish Bella Unggah Potret Pernikahannya Dengan Seorang Pengusaha dari Aceh
Siti Badriah Luncurkan Album Baru “Aku Butuh Perawatan”

Berita Terkait

Sabtu, 2 November 2024 - 10:53

Trailer Sampai Nanti, Hanna! Ungkap Perjuangan Batin Menemukan Kebebasan dan Cinta

Senin, 28 Oktober 2024 - 17:57

Starvision Rilis Poster dan OST dalam Film “Cinta Dalam Ikhlas”

Senin, 28 Oktober 2024 - 10:31

Film ‘Apa Itu Cinta’ Meramu Genre Horor & Komedi Dengan Segala Problema

Rabu, 23 Oktober 2024 - 09:32

Apa yang Tersembunyi di Balik Sempurnanya Kehidupan Rumah Tangga Febby Rastanty  di Wanita Ahli Neraka?

Selasa, 22 Oktober 2024 - 19:17

Press Conference Film Wanita Ahli Neraka

Berita Terbaru