Antisipasi Banjir, Polsek Tirtayasa Melakukan Pengecekan Debit Air Sungai Ciujung

Rabu, 28 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Serang, Selebritynews.id – Kapolsek Tirtayasa Iptu Yogi Haribowo, SH. MA. melakukan pengecekan Debit air sungai Ciujung, di kp. Tengkurak Desa tengkurak kecamatan Tirtayasa, Rabu (28/2/24)

Kapolres Serang AKBP Candra Sasongko,.S.H,.S.I.K,.M.H,.M.SI., melalui Kapolsek Iptu Yogi Haribowo,S. H. MA. menyampaikan himbauan kepada masyarakat agar tetap memperhatikan Debit air apabila keadaan air tetap naik atau ada retakan di tanggul segera menghubungi polsek Tirtayasa/Bhabinkamtibmas..

“Keadaan alam ini hampir terjadi setiap tahun apabila curah hujan deras dan hampir tiap hari turun hujan dan maka akan mengakibatkan luapan sungai atau debit air tinggi” ucap Kapolsek.

Pihaknya menghimbau, masyarakat yang bertempat tinggal dekat bantaran sungai, agar selalu waspada terhadap perkembangan debit air sungai.

Berita Terkait

Akan Garap Lahan Bebatuan, Masyarakat Desa Saenama Nilai SBS-HMS Solusi Parah Petani
PP-PMI Demo Resto Asep Strawberry di Puncak Bogor, Sebut Pemkab Bogor Tidak Adil
Kunjungan DPD NTT Pedagang Pejuang Indonesia Raya ke Pasar Inpres dan Pasar Puni Ruteng
Indocomtech 2024: Noci Smart Permudah Hidup dengan Smarthome
Ketua Umum Terpilih, Pengurus Demisioner dan Ketua Komda Sumut Audiensi dengan Menteri HAM Kabinet Merah Putih
Kegiatan tasyakuran TTKKBI akan di gelar di kediaman Ketua DPW II TTKKBI ( Tjimande Tarik Kolot Karuhun Banten Indonesia – red ) Kabupaten Tangerang , di Kp.Cibebek ( Santri Asem ) RT 01/ RW 01 Desa Klebet Kecamatan Kemiri Kabupaten Tangeang / Banten
Membangun Soliditas Pedagang Pasar Tradisional di Labuan Bajo
Kadisdik Ogan Ilir Berikan Sanksi Bagi Guru P3K Yang Langgar Aturan

Berita Terkait

Minggu, 3 November 2024 - 15:38

Akan Garap Lahan Bebatuan, Masyarakat Desa Saenama Nilai SBS-HMS Solusi Parah Petani

Sabtu, 2 November 2024 - 11:43

Kunjungan DPD NTT Pedagang Pejuang Indonesia Raya ke Pasar Inpres dan Pasar Puni Ruteng

Jumat, 1 November 2024 - 07:09

Indocomtech 2024: Noci Smart Permudah Hidup dengan Smarthome

Kamis, 31 Oktober 2024 - 11:42

Ketua Umum Terpilih, Pengurus Demisioner dan Ketua Komda Sumut Audiensi dengan Menteri HAM Kabinet Merah Putih

Kamis, 31 Oktober 2024 - 11:07

Kegiatan tasyakuran TTKKBI akan di gelar di kediaman Ketua DPW II TTKKBI ( Tjimande Tarik Kolot Karuhun Banten Indonesia – red ) Kabupaten Tangerang , di Kp.Cibebek ( Santri Asem ) RT 01/ RW 01 Desa Klebet Kecamatan Kemiri Kabupaten Tangeang / Banten

Berita Terbaru