WUJUDKAN KAMSELTIBCARLANTAS, POLSEK PONTANG POLRES SERANG POLDA BANTEN RUTIN LAKUKAN GATUR PAGI DI DEPAN PASAR

Selasa, 12 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES SERANG, Selebritynews.id – Untuk menjaga keamanan, keselamatan, dan kelancaran arus lalu lintas di wilayah Provinsi Banten, personel Polsek Pontang rutin melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas pagi hari.

Lokasi pengaturan lalu lintas di jalur-jalur yang rawan kemacetan pada pagi hari, seperti di depan pasar Begog, serta jalan yang bisa menimbulkan kemacetan dan rawan terjadinya kecelakaan.

Kapolsek Pontang AKP Junaedi, S.E mengatakan, patroli pengaturan arus lalin (strong point) ini untuk membantu kelancaran arus lalu lintas pada jam-jam sibuk serta untuk memberikan rasa aman pada pengguna jalan.

”Kegiatan ini sebagai bentuk wujud pelayanan prima kepolisian kepada masyarakat,” katanya. Selain melaksanakan pengaturan arus lalin personel Polsek Pontang Polres Serang juga memberikan himbauan kepada pengendara kendaraan untuk tetap mematuhi Rambu-rambu Lalu lintas.
“Kami berharap dengan hadirnya personel Polri di tengah masyarakat dapat memberikan rasa aman dan terhindar dari tindakan kriminalitas,” tutupnya.

Berita Terkait

KLaSIKA Desak Kepastian Hukum bagi Insan Musik Indonesia
Camat kemiri Berikan Himbauan kepada Masyarakat di Bulan Ramadan
Interior Diary Unveils New Brand Identity, Focusing on Premium Home Renovations
Bupati & wakil bupati Tangerang Langsung Tancap Gas Untuk Program 100 Hari Kerja
Bupati Tangerang Keluarkan Aturan Jam Operasional Rumah Makan dan hiburan Selama Ramadhan 2025
Pimpinan DPRD Jepara Terima Audiensi Ajicakra Indonesia bersama Warga Desa Pancur
Keluarga Besar SMA Negeri 1 Pemulutan Selatan Mengucapkan Selamat dan Sukses atas di lantiknya Bupati Dan Wakil Bupati Ogan Ilir Periode 2025-2030
Keluarga Besar SMA Negeri 1 Payaraman Mengucapkan Selamat dan Sukses Atas di lantiknya Bupati dan Wakil Bupati Kabupaten Ogan Ilir

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:46

KLaSIKA Desak Kepastian Hukum bagi Insan Musik Indonesia

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:08

Camat kemiri Berikan Himbauan kepada Masyarakat di Bulan Ramadan

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:20

Interior Diary Unveils New Brand Identity, Focusing on Premium Home Renovations

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:00

Bupati & wakil bupati Tangerang Langsung Tancap Gas Untuk Program 100 Hari Kerja

Rabu, 26 Februari 2025 - 14:20

Bupati Tangerang Keluarkan Aturan Jam Operasional Rumah Makan dan hiburan Selama Ramadhan 2025

Berita Terbaru

Event

Have you ever heard of Bustos, Bulacan?

Minggu, 9 Mar 2025 - 21:58