Pj. Bupati Lebak Berikan Bantuan Kepada Penyandang Lumpuh di Cikulur

Jumat, 29 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LEBAK, Selebritynews.id – Pj. Bupati Lebak Iwan Kurniawan didampingi Asisten Pemerintahan dan Kesra, Kepala Dinas Sosial, Plt. Kepala Dinas Kesehatan serta Kepala Bagian Kesra Sekretariat Daerah Kabupaten Lebak Sambangi keluarga penyandang kelumpuhan. Bertempat di Kp. Cihuni Pasir, Ds. Curug panjang Kecamatan Cikulur, Kamis (28/03/2024)

Keluarga penyandang kelumpuhan yang hari ini telah di diantar oleh Kementrian Sosial (Kemensos) Republik Indonesia (RI) dan tiba di kediamannya di hunian tetap Kp. Cihuni Pasir setelah mendapat perawatan medis dan perawatan rehabilitasi selama kurang lebih 6 bulan, 2 bulan perawatan medis di RSCM Jakarta dan perawatan Rehabilitasi di Sentra Handayani Jakarta dan 4 bulan perawatan medis di RSUD Ciawi Bogor dan perawatan Rehabilitasi di Sentral Galih Pakuan Bogor

Pada kesempatan tersebut Penjabat Bupati Lebak Iwan Kurniawan menyampaikan terima kasih atas bantuan dari Kemensos RI dan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Banten untuk Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lebak khususnya masyarakat Desa Curug Panjang serta warga Kp. Cihuni Pasir keluarga penyandang kelumpuhan

“Saya ucapkan terima kasih kepada Kawan kawan Kementerian Sosial dan Pemerintah Provinsi Banten yang telah banyak membantu Pemerintah Kabupaten Lebak khususnya masyarakat dan warga yang terkena musibah dan mudah-mudahan bantuan ini bermanfaat bagi kita, bagi Pemerintah Daerah Kabupaten Lebak khususnya warga masyarakat Desa Curug Panjang dan keluarga penyandang kelumpuhan”. Ucap Iwan

Selain itu Pj. Bupati Lebak memberikan semangat dan motivasi kepada masyarakat khususnya keluarga penyandang Kelumpuhan. Ia menjelaskan bahwa Pemerintah Kabupaten Lebak terus berupaya memberikan pelayanan semaksimal mungkin untuk masyarakat, dan Ia berharap keluarga penyandang kelumpuhan dapat segera disembuhkan.

Selanjutnya saudara Abdurrohman, salah satu keluarga penyandang kelumpuhan tersebut menyampaikan turut mengucapan terimakasih kepada pemerintah yang telah memberikan pelayanan secara optimal bagi keluarganya. (Sar/Red)

Berita Terkait

Certified to Lead with PetroSync: API 510 Training That Sets Industry Standards
Aswar Wahab, Pengusaha Dunia Akhirat Pembelajar Universitas Kehidupan dan Penjaga Asa Yatim Dhu’afa Indonesia
Understand Damage Before It Happens – Join PetroSync’s API 571 Training and Lead in Asset Integrity
Lawang Pitu dan Irang Arhad (Boomerang) Akan Tampil Memukau: Gebrak Panggung Dengan Enerjik yang Tak Terbendung
Wakil Bupati Tangerang, Intan Nurul Hikmah, menghadiri kegiatan santunan anak yatim yang digelar di Aula HAJ, Kecamatan Sepatan,
Evaluasi Kinerja Aksi Shunting Wabup Intan Dorong Sinergi Berkelanjutan
TIM INH TERUS BERGERAK BERBAGI DI HARI jum’at
Wabup Intan Nurul Hikmah Tinjau operasi minyak di pasar
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 04:30

Certified to Lead with PetroSync: API 510 Training That Sets Industry Standards

Senin, 14 Juli 2025 - 17:51

Aswar Wahab, Pengusaha Dunia Akhirat Pembelajar Universitas Kehidupan dan Penjaga Asa Yatim Dhu’afa Indonesia

Senin, 14 Juli 2025 - 11:18

Understand Damage Before It Happens – Join PetroSync’s API 571 Training and Lead in Asset Integrity

Jumat, 11 Juli 2025 - 16:45

Lawang Pitu dan Irang Arhad (Boomerang) Akan Tampil Memukau: Gebrak Panggung Dengan Enerjik yang Tak Terbendung

Minggu, 6 Juli 2025 - 19:54

Wakil Bupati Tangerang, Intan Nurul Hikmah, menghadiri kegiatan santunan anak yatim yang digelar di Aula HAJ, Kecamatan Sepatan,

Berita Terbaru

Event

MIND ID Ajak Masyarakat Jaga Laut

Jumat, 18 Jul 2025 - 20:43

Event

Investasi di Usia 20-an, Lebih Cepat Lebih Cuan?

Jumat, 18 Jul 2025 - 14:11