Halo Robotics Melawan Hama Tanaman Eukaliptus dengan Drone Pertanian DJI Agras

Kamis, 18 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Halo Robotics, perusahaan teknologi drone terdepan, menghadirkan solusi inovatif untuk mengatasi hama tanaman eukaliptus dengan menggunakan drone pertanian DJI Agras T20P. 

Eukaliptus, tanaman yang banyak dimanfaatkan di berbagai industri, tak luput dari serangan hama seperti semut putih, belatung, jangkrik mol, cacing kayu, dan kumbang kulit kayu. Hama-hama ini dapat menyebabkan kerusakan serius pada tanaman, menghambat pertumbuhan, dan menurunkan hasil panen.

Metode pengendalian hama tradisional seperti penyemprotan pestisida manual seringkali tidak efektif dan menimbulkan risiko bagi kesehatan pekerja. Halo Robotics menghadirkan solusi yang lebih efisien dan aman dengan drone pertanian DJI Agras T20P.

DJI Agras T20P: Solusi Tepat untuk Pengendalian Hama Eukaliptus

Dilengkapi tangki berkapasitas 20 liter dan sistem penyemprotan presisi tinggi, DJI Agras T20P mampu menjangkau area yang sulit diakses dengan mudah dan merata. Drone ini pun dioperasikan dengan aman dari jarak jauh, sehingga meminimalisir paparan pestisida bagi pekerja.

Efektivitas Tinggi dan Ramah Lingkungan

Penggunaan DJI Agras T20P pada lahan seluas 29 hektar menunjukkan hasil yang sangat positif. Drone ini mampu membasmi hama dan serangga secara efektif dalam waktu singkat. 

Sistem penyemprotan drone yang presisi menghasilkan penyebaran pestisida yang optimal, sehingga meminimalisir pemborosan dan dampak negatif terhadap lingkungan. 

Drone Pertanian DJI Agras: Masa Depan Sektor Pertanian Indonesia

Penggunaan drone pertanian DJI Agras T20P untuk pengendalian hama eukaliptus terbukti efektif, efisien, dan aman. Teknologi ini membuka peluang besar bagi peningkatan produktivitas dan keberlanjutan sektor pertanian di Indonesia.

Halo Robotics berkomitmen untuk membantu para petani dalam mengatasi berbagai tantangan dalam budidaya tanaman eukaliptus dan tanaman lainnya, serta mendorong kemajuan teknologi pertanian di Indonesia.

Tentang Halo Robotics

Halo Robotics adalah distributor terbesar untuk teknologi drone profesional di Indonesia. Kami berkomitmen penuh untuk menyediakan solusi drone lengkap di semua bidang industri diantaranya Pertambangan, Minyak & Gas, Kelistrikan, Pertanian, Konstruksi, Keamanan, dan Pelayanan Publik.

Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

JackOne Band BRI Region 6/Jakarta 1 Raih Juara 3 dalam Band Competition Jakarta Economic Forum 2025
KAI Logistik Raih Penghargaan “Excellence in Integrated Rail-Based Logistics Solutions” di Bisnis Indonesia Logistics Awards (BILA) 2025
BRI Region 6/Jakarta 1 Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2025
BRI Branch Office Gunung Sahari Jakarta Jalin Kerja Sama Strategis dengan PT HIT International
BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025
Governments of Malaysia and Côte d’Ivoire join Brazil in advancing regenerative agriculture and agroforestry
Taxumo and REKO Join Forces to Empower Filipino Authors with Easy, Affordable Tax Compliance
BRI Jatinegara Region 6 Jakarta 1 Gelar Tenant Gathering di Mall Basura City

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 20:15

JackOne Band BRI Region 6/Jakarta 1 Raih Juara 3 dalam Band Competition Jakarta Economic Forum 2025

Kamis, 13 November 2025 - 19:52

KAI Logistik Raih Penghargaan “Excellence in Integrated Rail-Based Logistics Solutions” di Bisnis Indonesia Logistics Awards (BILA) 2025

Kamis, 13 November 2025 - 19:24

BRI Region 6/Jakarta 1 Gelar Upacara Peringatan Hari Pahlawan 2025

Kamis, 13 November 2025 - 16:19

BRI Branch Office Gunung Sahari Jakarta Jalin Kerja Sama Strategis dengan PT HIT International

Kamis, 13 November 2025 - 13:44

BRI Region 6/Jakarta 1 Dukung Program Pemerintah Melalui Partisipasi dalam ASN Expo 2025

Berita Terbaru