Karang Taruna Desa Cangkuang Dapatkan Gelar Paling Aktif Se Kecamatan Rancaekek, Ini Harapannya !!!

Selasa, 20 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selebritynews.id| Kabupaten Bandung , Jawa barat – Dalam rangka memeriahkan HUT Republik Indonesia ke -79 , Karang Taruna Desa Cangkuang mendapatkan gelar sebagai Karang Taruna paling aktif se Kecamatan Rancaekek . Selasa (20/08/2024).

Hal tersebut di katakan langsung oleh Sandi selaku Ketua Karang taruna Desa Cangkuang kepada awak media dengan mengatakan ” Alhamdulillah hari ini dalam ajang ikut memeriahkan HUT Republik Indonesia ke -79 ini karang taruna Desa Cangkuang mendapatkan gelar Karang Taruna paling aktif Se Kecamatan Rancaekek ” Ucap nya .

Lebih lanjut Sandi , tentunya hal ini merupakan hasil dari kekompakan semua anggota serta jajaran pengurus karangtaruna Desa Cangkuang yang senantiasa selalu aktif dalam semua rangkaian kegiatan yang di gelar di Desa maupun di tingkat kecamatan .

” Ini merupakan suatu kebanggan bagi kami Karang Taruna Desa Cangkuang dan sebagai motivasi bagi semua pengurus dan anggota agar selalu aktif dalam hal dedikasi khususnya mengharumkan Desa umumnya Kecamatan Rancaekek ” . Imbuhnya .

Selain itu ia juga mengatakan ” Kami berharap dengan diberikan penghargaan ini bisa lebih aktif lagi dalam partisipasi semua kegiatan di wilayah khususnya desa Cangkuang ,dan semoga Karang Taruna Desa Cangkuang bisa lebih maju , dan memberikan kontribusi yang positif untuk Desa kami “. Pungkasnya .

Terpisah , Pimpinan Umum Busertrans online H Fajar Syamsul maarif ikut mengapresiasi terkait kinerja Karang Taruna Desa Cangkuang yang mendapatkan gelar Karang Taruna paling aktif se Kecamatan Rancaeekek .

” Saya percaya kepada khususnya Ketua Karangtaruna Cangkuang Sandi sebagai ketua yang mampu membawa anggota dan pengurus kepada arah yang lebih baik, juga mengajak masyarakat untuk senantiasa melakukan hal positif dari yang muda hingga manula , semoga kompak selalu dan selalu mengharumka Desa Cangkuang ” . Tutup Fajar .

Berita Terkait

ASMARA dan Kawan Muda 17 Gelar Fogging untuk Cegah DBD di Kampung Nibung
Pemkab Tangerang Resmi Mulai Sekolah Gratis Untuk SD dan SMP Swasta
Pemantauan Pembersihan Sampah Pasar Kemiri oleh LBH Swastika Advokasi Nusantara
Kabupaten Tangerang Kembali Raih Juara Mtq Provinsi Banten 4 kali berturut-turut
Kelompok sehat bersama maesyal dan intan terus bergerilya di lapangan
Penyerahan Bantuan Traktor Roda Dua di desa kemiri kecamatan kemiri
Ngobrol Lancar Tanpa Batas Bahasa, OPPO Find N5 Hadirkan Terjemahan Real-Time dengan Dual Screen yang Praktis dan Instan! Solusi Cerdas
Kapolsek Mauk AKP Subarjo Ngopi Santai Bersama Anggota, Jalin Keakraban dan Tingkatkan Soliditas

Berita Terkait

Sabtu, 3 Mei 2025 - 19:44

ASMARA dan Kawan Muda 17 Gelar Fogging untuk Cegah DBD di Kampung Nibung

Jumat, 2 Mei 2025 - 21:00

Pemkab Tangerang Resmi Mulai Sekolah Gratis Untuk SD dan SMP Swasta

Jumat, 2 Mei 2025 - 12:50

Pemantauan Pembersihan Sampah Pasar Kemiri oleh LBH Swastika Advokasi Nusantara

Rabu, 30 April 2025 - 11:23

Kabupaten Tangerang Kembali Raih Juara Mtq Provinsi Banten 4 kali berturut-turut

Selasa, 29 April 2025 - 20:07

Kelompok sehat bersama maesyal dan intan terus bergerilya di lapangan

Berita Terbaru

Event

Fuel Your Karaoke Sessions with Our New Onigiri!

Sabtu, 3 Mei 2025 - 15:48