Disdikpora Kabupaten Cianjur, Menyelenggarakan Gebyar Kreativitas PKBM-SKB Tahun 2024

Minggu, 25 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

created by photogrid

created by photogrid

Cianjur, – Selebritynews.id

Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) Kabupaten Cianjur, selenggarakan Gebyar Kreativitas Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat – Sanggar Kegiatan Belajar (PKBM-SKB), acara kegiatan bertempat di lapangan SKB., Sabtu (25/8/2024), yang diikuti oleh seluruh PKBM se-Kabupaten Cianjur.

Kegiatan gebyar kreativitas ini dihadiri Bupati Cianjur H. Herman Suherman, Kepala Dinas Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Cianjur, Camat Ciranjang serta Kepala Desa, dan juga para tokoh muspika se-Kecamatan Ciranjang.

Dalam sambutan pembukaan., Ruhli Solehudin Kepala Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga Cianjur, menyampaikan gebyar kreativitas SKB-PKBM tahun 2024, adalah  perwujudan salah satu program kegiatan pendidikan non formal yang diamanahkan oleh undang- undang sistem pendidikan nasional., Nomor 20 Tahun 2003 pasal 26 ayat 4.

Kegiatan ini juga menjadi sebuah ekspresi dari hasil proses belajar menjadi best practis, yang di kemas menjadi sebuah kegiatan gebyar kreatif lembaga SKB- PKBM,” ungkapnya.

Lebih lanjut Ruhli, didepan Bupati Cianjur, serta tamu undangan lainnya menjelaskan, tujuan dari gebyar kreasi PKBM-SKB, merupakan ajang apresiasi, pembelajaran, konsolidasi, kolaborasi dan promosi pendidikan kesetaraan se-kabupaten Cianjur.

“Dan kegiatan ini merupakan evaluasi program kegiatan sejauh mana perkembangan serta kontribusi pada PKBM-SKB terhadap pembangunan sumber daya manusia (SDM) di kabupaten, Cianjur,” katanya.

Penulis : Awaludin Jm

Editor : Awaludin Jm

Berita Terkait

MLBB x OPPO Smooth Legend Cup APAC Grand Finals di Jakarta akan Dimeriahkan oleh Tim Legendaris dan Komunitas dari Seluruh Asia Tenggara
KLaSIKA Desak Kepastian Hukum bagi Insan Musik Indonesia
Camat kemiri Berikan Himbauan kepada Masyarakat di Bulan Ramadan
Interior Diary Unveils New Brand Identity, Focusing on Premium Home Renovations
Bupati & wakil bupati Tangerang Langsung Tancap Gas Untuk Program 100 Hari Kerja
Bupati Tangerang Keluarkan Aturan Jam Operasional Rumah Makan dan hiburan Selama Ramadhan 2025
Pimpinan DPRD Jepara Terima Audiensi Ajicakra Indonesia bersama Warga Desa Pancur
Keluarga Besar SMA Negeri 1 Pemulutan Selatan Mengucapkan Selamat dan Sukses atas di lantiknya Bupati Dan Wakil Bupati Ogan Ilir Periode 2025-2030

Berita Terkait

Selasa, 18 Maret 2025 - 15:09

MLBB x OPPO Smooth Legend Cup APAC Grand Finals di Jakarta akan Dimeriahkan oleh Tim Legendaris dan Komunitas dari Seluruh Asia Tenggara

Jumat, 14 Maret 2025 - 17:46

KLaSIKA Desak Kepastian Hukum bagi Insan Musik Indonesia

Kamis, 6 Maret 2025 - 21:08

Camat kemiri Berikan Himbauan kepada Masyarakat di Bulan Ramadan

Kamis, 6 Maret 2025 - 16:20

Interior Diary Unveils New Brand Identity, Focusing on Premium Home Renovations

Minggu, 2 Maret 2025 - 12:00

Bupati & wakil bupati Tangerang Langsung Tancap Gas Untuk Program 100 Hari Kerja

Berita Terbaru