Sambangi Toko Sembako Ka SPK 1 Polsek Cipanas Polres Lebak, Sampaikan Pesan Kamtibmas

Selasa, 27 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak, Selebritynews.id – Untuk menjalin kedekatan dengan warga masyarakat, SPKT Polsek Cipanas Polres Lebak Polda Banten, Bripka Sehabudin Taopik,SH Bersama Bripka Hari melaksanakan sambang ke Toko “KEN EGG” ReSeller dan Ecer Telor Ayam di Pasar Gajrug Desa Bintangresmi Kecamatan Cipanas Kabupaten Lebak. Selasa (27/08/2024).

Kapolres Lebak AKBP Suyono,S.I.K., melalui Kapolsek Cipanas Kompol Pupu Syaripudin,S.H mengatakan, “Anggota Bhabinkamtibmas dalam melaksanakan tugas diharapkan dapat memberikan rasa aman dan kenyamanan kepada masyarakat guna mewujudkan stabilitas keamanan yang tetap kondusif di wilayah Desa binaannya”, ujar Kompol Pupu Syaripudin.SH

Di samping itu, Bripka Sehabudin Taopik menyampaikan pesan pesan kamtibmas kepada pemilik Toko/warung agar, “Selalu waspada terhadap pengunjung/pembeli, laci meja kasir tetap dalam keadaan terkunci, tidak menaruh barang- barang berharga seperti Handphone di atas meja” imbuhnya.

Selain itu, diharapkan kegiatan sambang yang dilakukan oleh Bripka Sehabudin Taopik dan Bripka Hari dapat meningkatkan kesadaran masyarakat tentang pentingnya menjaga kamtibmas di wilayah, masyarakat dapat lebih aktif dalam melaporkan kejadian yang mencurigakan kepada pihak keamanan, sehingga tercipta keamanan dan ketertiban di wilayah Desa binaan tetap aman dan kondusif.

Berita Terkait

Wabup Intan Nurul Hikmah Tinjau RTLH di Kresek, Segera Dibedah Jadi Hunian Layak
Join PetroSync ASME Training — Where Knowledge Meets Engineering Power
Dukung Produktivitas Keluarga Pekerja, PLN IP UBP Lontar dan BKKBN Provinsi Banten Sepakati PKS Pelaksanaan Program TAMASYA
Wakil Bupati (Wabup) Tangerang, Intan Nurul Hikmah terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Masyarakat Indonesia
PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bersama Wakil Presiden RI Dukung Aksi Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Mangrove Menuju Net Zero Emission 2060
BRI Branch Office Pluit Region 6/Jakarta 1 Tandatangani MoU Payroll dengan PT Lucky Mom Indonesia
Rayakan Hari Listrik Nasional dan Hari Sumpah Pemuda Tahun 2025 PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bawa Pulang 3 Pengharagaan HSSE Awards 2025
Rayakan Hari Listrik Nasional dan Hari Sumpah Pemuda Tahun 2025 PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bawa Pulang 3 Pengharagaan HSSE Awards 2025

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 18:49

Wabup Intan Nurul Hikmah Tinjau RTLH di Kresek, Segera Dibedah Jadi Hunian Layak

Minggu, 2 November 2025 - 20:08

Join PetroSync ASME Training — Where Knowledge Meets Engineering Power

Minggu, 2 November 2025 - 17:50

Dukung Produktivitas Keluarga Pekerja, PLN IP UBP Lontar dan BKKBN Provinsi Banten Sepakati PKS Pelaksanaan Program TAMASYA

Minggu, 2 November 2025 - 17:34

Wakil Bupati (Wabup) Tangerang, Intan Nurul Hikmah terpilih sebagai Ketua Komite Olahraga Masyarakat Indonesia

Kamis, 30 Oktober 2025 - 12:16

PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bersama Wakil Presiden RI Dukung Aksi Perlindungan dan Pengelolaan Ekosistem Mangrove Menuju Net Zero Emission 2060

Berita Terbaru