Wahyu WHL Ciptakan Lagu “Sehelai Rambut” Untuk Jorjes

Senin, 2 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selebritynews.id | Jakarta – Pertengahan tahun ini Jorjes kembali meramaikan belantika musik Indonesia. Setelah sukses dengan beberapa single sebelumnya, Jorjes penyanyi asal Kalimantan kali ini hadir dengan merilis single terbaru ‘Sehelai Rambut’.

Di lagu ini Jorjes dilirik oleh salah satu pencipta lagu yang sudah malang melintang di kancah musik nasional, yaitu Wahyu WHL. Seorang pencipta lagu yang terkenal dengan lagu ‘Tenda Biru’ (Dessy Ratnasari), Hati Siapa Tak Luka (Poppy Mercury) ini adalah karya terbaik dari Wahyu WHL yang sukses di masanya.

“Terima kasih Mas Wahyu mau membuatkan lagu ‘Sehelai Rambut’ untuk saya nyanyikan, “ kata Jorjes kepada wartawan, Senin (2/9/2024).

Bukan tanpa alasan Wahyu WHL melirik Jorjes untuk membawakan lagu yang dia ciptakan. Kualitas dan karaketer vocal yang baik membuat Wahyu WHL mempercayakan lagu yang dia ciptakan dibawakan oleh Jorjes.

‘Sehelai Rambut’ bercerita tentang ungkapan rasa cinta yang begitu besar terhadap pasangan. Berharap pasangannya tidak meragukan kebesaran cinta yang sudah diberikan, karena rasa cintanya tidak akan pudar. Lirik yang puitis ditambah penghayatan lagu yang begitu menjiwai, membuat lagu ini menjadi sangat istimewa dan punya makna yang cukup dalam.

Jorjes berharap lagu terbarunya yang diciptakan oleh Wahyu WHL ini bisa diterima oleh penikmat musik Indonesia.***

Red: Dd/Yd

Berita Terkait

Nabil Ahmad Fauzi,M.Soc.Sc. Anggota DPRD PKS Hadiri Musrembang RKPD 2026 Kelurahan Pondok Ranji
Kades Kemiri kec. Kemiri Ajak Masyarakat Sukseskan MTQ Ke-55 Tingkat Kabupaten Tangerang di kecamatan kronjo
SBS-HMS di Tetapkan Sebagai Pemenang Pilkada malaka 2024 Oleh KPU Dengan Presentase 38 Persen
Rawabadak Selatan MAK-MAK, Panggil Pak Prabowo N’ Mas Gibran – Menantang Masak!!!
Xpress Super App and BYD: Driving Towards a Greener Future in Transport
Polres Samosir Tegakkan Disiplin : Pengawasan Penampilan, Kesehatan, dan Perilaku Personel
Disiplin Meningkat, Pelanggaran Anggota Polda Sumut Turun Signifikan di 2024
Dirjen Tanaman Pangan : Food Estate Al Zaytun sebagai Role Model Food Estate Daerah Lain di Indonesia

Berita Terkait

Senin, 13 Januari 2025 - 13:41

Nabil Ahmad Fauzi,M.Soc.Sc. Anggota DPRD PKS Hadiri Musrembang RKPD 2026 Kelurahan Pondok Ranji

Minggu, 12 Januari 2025 - 18:48

Kades Kemiri kec. Kemiri Ajak Masyarakat Sukseskan MTQ Ke-55 Tingkat Kabupaten Tangerang di kecamatan kronjo

Jumat, 10 Januari 2025 - 08:42

SBS-HMS di Tetapkan Sebagai Pemenang Pilkada malaka 2024 Oleh KPU Dengan Presentase 38 Persen

Rabu, 8 Januari 2025 - 22:06

Rawabadak Selatan MAK-MAK, Panggil Pak Prabowo N’ Mas Gibran – Menantang Masak!!!

Selasa, 7 Januari 2025 - 12:28

Polres Samosir Tegakkan Disiplin : Pengawasan Penampilan, Kesehatan, dan Perilaku Personel

Berita Terbaru