Pilkada Malaka 2024,Laskar Weliman Satukan Barisan Untuk Menangkan SBS-HMS 

Senin, 30 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Selebritynews.id || Ketua Laskar SBS-HMS Kecamatan Weliman, Sem Fahik mengatakan, dukungan  dari Laskar Kecamatan Weliman  merupakan komitmen bersama untuk mewujudkan kemakmuran dan kesejahteraan bagi masyarakat malaka.

Hal tersebut disampaikannya di sela-sela kegiatan kampanye terbatas di Desa Angkaes, Kecamatan Weliman, Kabupaten Malaka. Senin, 30 September 2024

Sem mengatakan,Laskar SBS-HMS siap mendukung dan mengawal menuju pilkada malaka 2024 demi kesejahteraan masyarakat kabupaten Malaka.

“Kami Laskar SBS-HMS siap mendukung demi mewujudkan malaka yang sejahtera, baik itu di bidang pertanian maunpun dibidang kesehatan karena memang hanya SBS-HMS yang mampu,” kata Sem di sela-sela Kampanye

Sem mengutarakan barisan  Laskar SBS-HMS Weliman rata-rata mayoritas merupakan petani dan anak-anak yang sudah selesai kuliah.

Dengan latar belakang anggotanya petani dan anak muda yang berintelektual menurut Sem, Laskar SBS-HMS Weliman akan mampu memberikan sumbangsih pemikiran, pengawalan maupun tindakan nyata bagi Pasangan Calon (Paslon) SBS-HMS pada pilkada Malaka 2024.

“Secara pengawalan kita lakukan di setiap titik kampanye, kita jemput lalu membentuk pagar betis. Selain itu kami tim Laskar Weliman kawal paket SBS-HMS sampai pada tahap pemilihan di TPS untuk mencegah kecurangan dalam pilkada Malaka,”pungkasnya.

 Dikatakannya,Laskar berkomitmen mendukung SBS-HMS sebagai Bupati Malaka dan Wakil Bupati Malaka 2024-2029.

“Kami Laskar Weliman berkomitmen mendukung SBS-HMS untuk menjadi pemimpin di Kabupaten Malaka, sehingga bisa kembalikan kesejahteraan para petani,”Katanya. (Andry Bria)

Penulis : Andry Bria

Editor : Andry Bria

Berita Terkait

Tangerang Berduka, Mantan Bupati Tangerang Meninggal dunia H ismet Iskandar
Dr. Edi Saputra: Hukum Harus Tegas, Jangan Biarkan Premanisme Hancurkan Demokrasi
Jelang Pelantikan Presiden, PP KAMMI Ingatkan Tantangan Demokrasi Prabowo-Gibran
Lagi, PT PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bawa Pulang Penghargaan Subroto 2024
PJ Bupati Sampang Sukses Terapkan Budidaya Bandeng Dan Udang Tampa Pakan
Peduli Kasih, PERWIRA Gianyar Disupport PERWIRA Bali, salurkan Sembako Perlengkapan Bayi Hingga Bantuan Dana di Panti Asuhan Bali Baby Home
Ulfa Bone Keluarkan Single Lagu Hits Berikan Aku Cinta
Pemuda Katolik Jabar Resmi Lantik Pengurus Komcab Kota Bogor 2024-2027

Berita Terkait

Rabu, 16 Oktober 2024 - 18:53

Tangerang Berduka, Mantan Bupati Tangerang Meninggal dunia H ismet Iskandar

Rabu, 16 Oktober 2024 - 14:25

Dr. Edi Saputra: Hukum Harus Tegas, Jangan Biarkan Premanisme Hancurkan Demokrasi

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:23

Jelang Pelantikan Presiden, PP KAMMI Ingatkan Tantangan Demokrasi Prabowo-Gibran

Rabu, 16 Oktober 2024 - 09:34

Lagi, PT PLN Indonesia Power UBP Banten 3 Lontar Bawa Pulang Penghargaan Subroto 2024

Rabu, 16 Oktober 2024 - 05:33

PJ Bupati Sampang Sukses Terapkan Budidaya Bandeng Dan Udang Tampa Pakan

Berita Terbaru