BRI Kelapa Gading Region 6 Hadirkan Layanan Weekend Banking untuk Kemudahan Transaksi Nasabah

Rabu, 22 Oktober 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sebagai bentuk komitmen dalam memberikan pelayanan terbaik kepada nasabah, BRI Branch Office Kelapa Gading di bawah supervisi BRI Region 6/Jakarta 1 menghadirkan layanan Weekend Banking yang dibuka setiap hari Sabtu pukul 10.00 WIB hingga 16.00 WIB.

Layanan ini dihadirkan sebagai solusi bagi nasabah yang memiliki keterbatasan waktu pada hari kerja untuk melakukan berbagai transaksi perbankan. Melalui layanan weekend banking, nasabah dapat menikmati berbagai fasilitas transaksi seperti setoran tunai, penarikan, pembukaan rekening, pengajuan produk kredit, layanan kartu debit dan kartu kredit, serta konsultasi layanan keuangan lainnya.

Layanan akhir pekan ini merupakan bentuk nyata komitmen BRI dalam memberikan layanan prima yang fleksibel dan sesuai kebutuhan masyarakat perkotaan, dengan adanya layanan weekend banking ini akan memberikan kemudahan bagi nasabah yang sibuk bekerja pada hari kerja, sehingga tetap dapat mengakses layanan BRI dengan nyaman di akhir pecan.

Selain layanan tatap muka, BRI juga terus mendorong nasabah untuk memanfaatkan berbagai kanal digital seperti BRImo dan BRI Internet Banking untuk kebutuhan transaksi non-tunai secara cepat dan aman.

Melalui program weekend banking ini, BRI Branch Office Kelapa Gading berharap dapat semakin mendekatkan diri dengan masyarakat serta memperkuat posisi BRI sebagai bank dengan layanan yang mudah, cepat, dan selalu hadir kapan pun nasabah membutuhkan.

Tentang PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Region 6/Jakarta 1
Jl. Veteran II No. 8 Gambir Jakarta Pusat 10110
Press Release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

Kinara: Inspirasi Muda dari BINUS SCHOOL Semarang yang Menyuarakan Perubahan di Panggung TEDx
Bersinergi dengan Konsulat Jenderal Singapura, BINUS @Medan Perluas Akses Binusian Menuju Ekosistem Global
Empower Your Engineering Future — Join PetroSync ASME Training Now
KAI Daop 1 Jakarta Gandeng Railfans Sosialisasikan Anti Pelecehan Seksual di Stasiun Sudirman
KAI Daop 2 Bandung Lakukan Perawatan Intensif Sarana Perkeretaapian untuk Jaga Kenyamanan Pelanggan
Emas Bergerak Hati-Hati di Tengah Ketidakpastian Suku Bunga The Fed
Earn More, Grow Together: TradingPRO Launches Partnership Program for Filipino Affiliates and IBs
“Oshi no Ko” Collaboration Hits Karaoke Manekineko SEA Branches

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 15:26

Kinara: Inspirasi Muda dari BINUS SCHOOL Semarang yang Menyuarakan Perubahan di Panggung TEDx

Rabu, 12 November 2025 - 14:04

Bersinergi dengan Konsulat Jenderal Singapura, BINUS @Medan Perluas Akses Binusian Menuju Ekosistem Global

Rabu, 12 November 2025 - 10:27

Empower Your Engineering Future — Join PetroSync ASME Training Now

Rabu, 12 November 2025 - 10:12

KAI Daop 1 Jakarta Gandeng Railfans Sosialisasikan Anti Pelecehan Seksual di Stasiun Sudirman

Rabu, 12 November 2025 - 09:58

Emas Bergerak Hati-Hati di Tengah Ketidakpastian Suku Bunga The Fed

Berita Terbaru