BRI Otista Jakarta Gandeng Iron Fist Hadirkan Promo Kuliner 20%

Rabu, 26 November 2025

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BRI Branch Office Otista Region 6/Jakarta 1terus memperkuat ekosistem digital dan layanan lifestyle bagi nasabahnya. Kali ini, BRI KC Otista berkolaborasi dengan food joint populer di kawasan Blok M, Iron Fist, yang dikenal dengan sajian fusion Oriental dan Western.

Kolaborasi ini diwujudkan dalam program promo spesial berupa Cashback hingga 20% bagi seluruh nasabah BRI yang bertransaksi menggunakan QRIS BRImo di gerai Iron Fist Blok M, cashback akan masuk ke akun Brimo. Promo menarik ini berlaku mulai 01 November 2025 hingga 31 Januari 2026.

Ibu Nurani Asriyati selaku Funding Transaction Manager BRI KC Jakarta Otista menjelaskan bahwa kemitraan ini bertujuan untuk memberikan nilai lebih kepada nasabah sekaligus mendorong transaksi nontunai.

“Kami melihat Iron Fist memiliki daya tarik besar, terutama di kalangan anak muda dan food enthusiast di Jakarta. Melalui diskon 20% ini, kami ingin memastikan nasabah BRI mendapatkan reward terbaik saat menikmati lifestyle mereka. Ini adalah langkah nyata BRI untuk mendukung gaya hidup digital dan memudahkan nasabah dalam setiap transaksi,” ujarnya

Cashback 20% ini menjadi kesempatan emas bagi para nasabah BRI untuk mencicipi menu- menu andalan Iron Fist, seperti Ultimate BBQ Rice atau Mala Mac N Cheese, dengan harga yang lebih terjangkau.

Kerja sama ini sekaligus menegaskan komitmen BRI KC Otista untuk terus memperluas jaringan merchant premium di wilayah Jakarta agar layanan perbankan semakin terintegrasi dengan kebutuhan sehari-hari nasabah.

Tentang PT. Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk Region 6/Jakarta 1

Jl. Veteran II No. 8 Gambir Jakarta Pusat 10110
Press release ini juga sudah tayang di VRITIMES

Berita Terkait

BRI Otista dan Bakmi Gang Kelinci Kolaborasi Dorong Pembayaran Digital
Sinergi Akademisi untuk Memahami Etika Politik dan Desentralisasi Pasca Reformasi
Kantor BRI PIK Region 6 Jakarta Hadir dengan Tampilan Baru Modern
Dorong Efisiensi dan Keberlanjutan, BINUS University Ajak Koperasi UKM Bertransformasi melalui Smart Factory
BINUS University dan PT. NITORI Perkuat Komitmen Pendidikan Unggul dan Karir Global
BINUS UNIVERSITY Perguruan Tinggi Swasta Nomor 1 di Indonesia Yang Berkontribusi Dalam Riset Lintas Disiplin
BRI Branch Office Kalimalang Region 6/Jakarta 1 Salurkan CSR Pengadaan Komputer untuk Tiga Sekolah di Jakarta Timur
KAI Logistik Kembangkan Kawasan Ronggowarsito sebagai Pusat Logistik Terintegrasi

Berita Terkait

Rabu, 26 November 2025 - 16:38

BRI Otista Jakarta Gandeng Iron Fist Hadirkan Promo Kuliner 20%

Rabu, 26 November 2025 - 11:18

BRI Otista dan Bakmi Gang Kelinci Kolaborasi Dorong Pembayaran Digital

Selasa, 25 November 2025 - 14:15

Kantor BRI PIK Region 6 Jakarta Hadir dengan Tampilan Baru Modern

Selasa, 25 November 2025 - 08:23

Dorong Efisiensi dan Keberlanjutan, BINUS University Ajak Koperasi UKM Bertransformasi melalui Smart Factory

Selasa, 25 November 2025 - 08:07

BINUS University dan PT. NITORI Perkuat Komitmen Pendidikan Unggul dan Karir Global

Berita Terbaru

Terkini

Lawang Pitu Kukuhkan Pengurus Bolo Pitu Indonesia

Rabu, 26 Nov 2025 - 08:05