Penulis: prabu

  • Polsek Pelangiran Laksanakan Kegiatan Sambang dan Sosialisasi Kamtibmas untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat

    Polsek Pelangiran Laksanakan Kegiatan Sambang dan Sosialisasi Kamtibmas untuk Meningkatkan Kesadaran Masyarakat

    Pelangiran – Polsek Pelangiran melaksanakan kegiatan sambang, himbauan dan sosialisasi Kamtibmas di Desa Tegal Rejo Jaya, Kecamatan Pelangiran, Kabupaten Indragiri Hilir Sabtu (14/12) Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya hukum dan keamanan. Kegiatan ini diikuti oleh masyarakat Desa Tegal Rejo Jaya dan dihadiri oleh PS. Kasium Polsek Pelangiran, AIPDA Hotler Parulian. Acara…

  • Polsek Pelangiran Gelar Sambang dan Sosialisasi Kamtibmas, Masyarakat Antusias

    Polsek Pelangiran Gelar Sambang dan Sosialisasi Kamtibmas, Masyarakat Antusias

    Pelangiran – Polsek Pelangiran melaksanakan kegiatan sambang dan sosialisasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di Kelurahan Pelangiran, Kecamatan Pelangiran, Kabupaten Indragiri Hilir senin (09/12) Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran dan partisipasi masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban. Kegiatan Utamanya adalah Sosialisasi pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban,Himbauan bahaya narkoba Peningkatan kesadaran masyarakat tentang bahaya narkoba, dan…

  • Polsek Pelangiran Sambangi Warga Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Potensi Gangguan Keamanan

    Polsek Pelangiran Sambangi Warga Tingkatkan Kewaspadaan Terhadap Potensi Gangguan Keamanan

    Pelangiran – Dalam rangka menciptakan kondusifitas wilayah aman dan tentram , Kapolsek Pelangiran Iptu Azwar Alwi Melalui Ps.Kanit Samapta Aipda Oka Perdana melaksanakan kegiatan sambang Kamtibmas di Kelurahan Pelangiran Kegiatan ini bertujuan untuk menjalin komunikasi dengan masyarakat serta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan keamanan Sabtu (07/12) Dalam sambang tersebut, Ps.Kanit Samapta memberikan himbauan kepada warga…

  • Polsek Pelangiran Menggelar Pertemuan dengan Tokoh Masyarakat Bahas Langkah Langkah Strategis

    Polsek Pelangiran Menggelar Pertemuan dengan Tokoh Masyarakat Bahas Langkah Langkah Strategis

    Pelangiran – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) menjelang akhir tahun, Kapolsek Pelangiran melalui Babinkamtibmas Desa Terusan Beringin Bripka Ibrahim Hot, S.H.,M.A.P, menggelar pertemuan dengan para tokoh masyarakat di Kecamatan Pelangiran. Pertemuan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara aparat kepolisian dan Tokoh Masyarakat , sekaligus membahas langkah-langkah strategis dalam menciptakan suasana kondusif di…

  • Polsek Pelangiran Gencar Patroli di Wilayah Hukumnya

    Polsek Pelangiran Gencar Patroli di Wilayah Hukumnya

    Pelangiran – Saat aktivitas masyarakat meningkat, Polsek Pelangiran gencar melakukan patroli di wilayah hukumnya. Langkah ini diambil sebagai upaya antisipasi peningkatan tindak kriminalitas yang kerap terjadi Kamis (05/11). Kapolsek Pelangiran, Iptu Azwar Alwi melalui Ps. Kanit Propam Bripka Ganda Prima, mengatakan bahwa patroli yang dilakukan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat…

  • Polsek Pelangiran Himbau Warga Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024 dan Jelang Akhir Tahun

    Polsek Pelangiran Himbau Warga Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024 dan Jelang Akhir Tahun

    Pelangiran – Kapolsek Pelangiran, Iptu Azwar Alwi melalui Ps.Kanit Binmas Bripka Syaftia Rani, mengajak seluruh warga untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), terutama di kawasan pelabuhan dan pemukiman , menyusul selesainya Pilkada 2024 dan menjelang perayaan akhir tahun. Ajakan ini disampaikan saat kegiatan kunjungan dan dialog bersama Warga dan Tokoh Masyarakat di Kelurahan…

  • Dengan Dialog Sosial, Polsek Pelangiran Himbau Sejumlah Ormas Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024.

    Dengan Dialog Sosial, Polsek Pelangiran Himbau Sejumlah Ormas Jaga Kamtibmas Pasca Pilkada 2024.

    Pelangiran – Pasca pelaksanaan Pilkada 2024, Polsek Pelangiran , Polres Indragiri Hilir, mengintensifkan dialog Sosial untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dialog ini menyasar berbagai kalangan, termasuk organisasi masyarakat yang menjadi salah satu elemen masyarakat penting di wilayah Kecamatan Pelangiran. Langkah ini dilakukan untuk mencegah potensi gangguan keamanan yang mungkin terjadi akibat dinamika politik.…

  • Babinkamibmas Polsek Pelangiran Jaga Kondisi Kamtibmas Pasca Pilkada

    Babinkamibmas Polsek Pelangiran Jaga Kondisi Kamtibmas Pasca Pilkada

    Pelangiran – Dalam melaksanakan penenangan situasi pasca pilkada serentak 2024, Kapolsek Pelangiran Iptu Azwar Alwi Melalui Babinkamibmas Desa Terusan Beringin Bripka Ibrahim Hot, S.H.,M.A.P Berikan Himbauan Kamtibmas Pasca Pilkada Serentak Tahun 2024 Senin (02/12) Kegiatan Himbauan dan sosialisasi Kamtimas di lingkungan masyarakat Wilkum Polsek Pelangiran dengan sasaran Masyarakat, Pemuda Desa Terusan Beringin Kaya Kecamatan Pelangiran…

  • Polsek Pelangiran Pengamanan Pergeseran Logistik Ke KPUD Inhil

    Polsek Pelangiran Pengamanan Pergeseran Logistik Ke KPUD Inhil

    Pelangiran – Setelah selesainya proses pleno rekapitulasi perhitungan suara,Polsek Pelangiran lakukan pengamanan pergeseran Logistik Surat Suara Pilkada tahun 2024 dari PPK Pelangiran ke KPUD Kab. Inhil minggu (01/12) Tim melaksanakan pengamanan dan pengawalan 1 unit Kapal Motor KM. Berkah Jaya dengan Nakhoda Muhammad Kasim berisikan Logistik Pilkada tahun 2024 dari Gudang PPK Pelangiran melalui Pelabuhan…

  • Kapolsek Pelangiran  Pimpin Pengamanan Rapat Tungsura PPK

    Kapolsek Pelangiran  Pimpin Pengamanan Rapat Tungsura PPK

    Pelangiran – Dalam gelaran rapat pleno rekapitulasi hasil penghitungan suara Pemilu Tahun 2024 di Kecamatan Pelangiran Kapolsek Pelangiran Iptu Azwar Alwi Laksanakan Pengamanan Rapat Pleno PPK di aula kantor kecamatan Pelangiran Jumat (29/11) Dalam pengamanan tersebut personil Polri menerjunkan 15 Personil dan TNI  2 Personil Dalam Pengecekan Pengamanan tersebut Kapolsek Pelangiran memberikan arahan dan penekanan…