Tag: Ajicakra Indonesia
-

Pimpinan DPRD Jepara Terima Audiensi Ajicakra Indonesia bersama Warga Desa Pancur
selebritynews | Jepara – Pimpinan DPRD Jepara menerima audiensi dari Ajicakra Indonesia bersama perwakilan masyarakat Desa Pancur, Kecamatan Mayong, Kabupaten Jepara bertempat di Ruang Rapat Serbaguna DPRD Jepara, Selasa (18/02/2025). Audiensi dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Jepara Dr. H. Agus Sutisna, SH., MH. didampingi Wakil Ketua Drs. H. Junarso, H. Pratikno, dan Arizal Wahyu Hidayat.…