Tag: Bintek Geospasial
-

Pemkab Pemalang Tingkatkan Kinerja dengan Sosialisasi dan Bintek Geospasial
Pemalang, – Dalam upaya meningkatkan kinerja dan mendukung pembangunan daerah yang berbasis data akurat, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pemalang melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) menyelenggarakan Sosialisasi dan Bimbingan Teknis (Bimtek) Pembangunan Infrastruktur Geospasial dan Pengelolaan Data dan Informasi Geospasial, Kamis (6/6/2024). Saat membuka acara, Mansur mengatakan, data dan informasi geospasial memiliki peranan yang sangat penting serta…