Tag: Cinta Qur’an Foundation
-

Amazing Muharram 13: Inovasi Spiritual dengan Sentuhan Teknologi Multimedia dari Cinta Quran Foundation
Selebritynews.id, JAKARTA – Cinta Quran Foundation kembali menghadirkan event tahunan ke-13, Amazing Muharram, yang kali ini mengusung tema “The Faith — Believe, Surrender, Unstoppable.” Acara ini digelar pada Ahad, 14 Juli 2024, di Grand Ballroom The Ritz-Carlton, Pacific Place Jakarta, dan menghadirkan pengalaman spiritual yang unik dengan dukungan teknologi multimedia. Amazing Muharram 13 dirancang sebagai…