Tag: Direktur Bina Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan Yuli Adiratna
-

Gerak Cepat, Kemnaker Gelar Sosialisasi Permenaker 11 Tahun 2023 Bagi Pemangku Kepentingan
SEMARANG, Selebritynews.id — Dengan telah ditetapkan dan diundangkannya Peraturan Menteri Ketenagakerjaan Nomor 11 Tahun 2023 tentang Keselamatan dan Kesehatan Kerja di Ruang Terbatas pada tanggal 21 dan 28 November 2023 lalu, Bina Pemeriksaan Norma Ketenagakerjaan Kementerian Ketenagakerjaan bergerak cepat dengan menggelar kegiatan sosialisasi Permenaker tersebut pada tanggal 23 Desember 2023 di Semarang. Direktur Bina Pemeriksaan…