Tag: Jepang
-

Wajib Ditiru, 8 Kebiasaan Orang Jepang Ini Bikin Sehat dan Bahagia
Orang Jepang dikenal memiliki harapan hidup paling tinggi dibandingkan warga negara lain di dunia. Selain faktor genetik, gaya hidup dan pola makan yang sehat membuat masyarakat Jepang berumur lebih panjang. Lalu, apa saja kebiasaan sehat orang Jepang yang diyakini menjadikan mereka berumur panjang? Berikut ini adalah 8 kebiasaan yang dilakukan oleh orang Jepang yang membuat…
-

Undokai, Upaya Menjaga Kesehatan dan Melatih Kerja Sama
Apa Itu Undokai? Undokai adalah festival olahraga di Jepang yang diselenggarakan saat musim gugur. Festival olahraga ini diadakan dalam rangka memperingati Hari Olahraga Nasional yang jatuh setiap hari Senin minggu kedua bulan Oktober. Tradisi undokai telah lama mengakar di Jepang. Konon, sudah dimulai sejak era Meiji. Pelaksanaan undokai sangat formal dan diselenggarakan dengan persiapan yang…