Dandim 1607/Sumbawa Peresmian Manunggal Air Sumur Bor & Pipanisasi TNI-AD Bersama Kasad Melalui Vicon

Selasa, 6 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumbawa Besar|NTB – Kegiatan Peresmian 1.898 Titik Air dalam Gerakan TNI-AD Manunggal Air di Kabupaten Sumbawa, Provinsi Nusa Tenggara Barat, menjadi momentum penting dalam upaya penyediaan akses air bersih bagi masyarakat, Selasa (06/02/2024)

 

Melalui Vidio Conference (Vicon), peresmian ini menghadirkan kolaborasi antara TNI-AD dan pemerintah daerah dalam menyediakan infrastruktur air yang berkelanjutan dan terjangkau.

Upaya ini tidak hanya menandai komitmen untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat lokal tetapi juga memperkuat sinergi antara berbagai pihak dalam menjawab tantangan krisis air di daerah tersebut.

 

Dandim 1607/Sumbawa Letkol Czi Eko Cahyo Setiawan S.E., M.Han. mengucapkan dalam rangka peluncuran program TNI Manunggal Air dan serah terima pipanisasi pompa hidram menegaskan komitmen untuk memberikan manfaat yang signifikan bagi masyarakat yang masih belum memiliki akses air bersih.

Dengan fokus pada pembangunan program pompa hidram dan penanaman pohon, langkah ini tidak hanya bertujuan untuk memenuhi kebutuhan dasar akan air bersih, tetapi juga untuk mengurangi risiko bencana alam seperti banjir dan tanah longsor di masa depan.

Kesinambungan pembangunan program ini menandakan komitmen jangka panjang TNI dalam mendukung kesejahteraan dan keselamatan masyarakat di wilayah Kabupaten Sumbawa.”tutupnya”

Berita Terkait

Penutupan Meriah Open Tournament Sepak Bola KADES DALAM CUP 2024 di Kecamatan Alas: Danramil Apresiasi Semangat Peserta
Babinsa Koramil 1607-07/Lunyuk Dukung Petani Padi di Desa Padasuka
TNI Dukung Suksesnya Pilkada, Babinsa Jajaran Kodim 1607/Sumbawa Hadiri Rapat Pleno DPSHP di Wilayah
Babinsa Desa Emang Lestari Dampingi Kelompok Tani Terima Bantuan Mesin Air dari Dinas Pertanian Sumbawa
Babinsa Desa Kerekeh Pantau Pemasangan Pipa Penyalur Air untuk Pertanian di wilayah
Peran Aktif TNI dalam Ketahanan Pangan, Babinsa Kawal Pengecekan Lumbung di Desa Marga Karya
Wujud Empati dan Dukungan Moril, Babinsa Koramil 1607-09/Utan Hadiri Pemakaman di Wilayah
Peningkatan Kesehatan Anak Jadi Fokus, Babinsa Dete Dukung Langkah Konkret Penurunan Stunting

Berita Terkait

Sabtu, 7 September 2024 - 21:21

Penutupan Meriah Open Tournament Sepak Bola KADES DALAM CUP 2024 di Kecamatan Alas: Danramil Apresiasi Semangat Peserta

Sabtu, 7 September 2024 - 18:01

Babinsa Koramil 1607-07/Lunyuk Dukung Petani Padi di Desa Padasuka

Sabtu, 7 September 2024 - 13:20

TNI Dukung Suksesnya Pilkada, Babinsa Jajaran Kodim 1607/Sumbawa Hadiri Rapat Pleno DPSHP di Wilayah

Jumat, 6 September 2024 - 18:20

Babinsa Desa Emang Lestari Dampingi Kelompok Tani Terima Bantuan Mesin Air dari Dinas Pertanian Sumbawa

Jumat, 6 September 2024 - 16:46

Babinsa Desa Kerekeh Pantau Pemasangan Pipa Penyalur Air untuk Pertanian di wilayah

Berita Terbaru