Babinsa dan Bhabinkamtibmas Amankan Jalannya Perayaan Hari Raya Galungan di Desa Sukamaju, Lunyuk

Kamis, 29 Februari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lunyuk – Sumbawa | NTB, Babinsa Koramil 1607-07/Lunyuk bersama Bhabinkamtibmas bekerja sama dalam mengamankan perayaan Hari Raya Galungan umat Hindu yang berlangsung di daerah binaannya yang bertempat di Desa Sukamaju, Kecamatan Lunyuk, Kabupaten Sumbawa, Rabu(28/02/2024).

 

Peringatan Hari Raya Galungan adalah hari raya keagamaan umat Hindu dan menjadi moment yang ditunggu-tunggu masyarakat Hindu, Pada hari itu, umat Hindu merayakan kemenangan kebaikan atas kejahatan. Selain itu, pada hari raya ini juga dianggap sebagai hari untuk memuja para leluhur yang telah meninggal dunia.

Sertu M. Hatta Babinsa Sukamaju Koramil  1607-07/Lunyuk mengharapkan kehadirannya dapat memberikan rasa aman kepada masyarakat umat Hindu yang yang sedang memperingati hari raya mereka,  sehingga Dalam pelaksanaannya, kegiatan tersebut berlangsung lancar dan kondusif.

 

“Ikut andil dalam mengamankan acara memang tugas kami sebagai Babinsa dan Bhabinkamtibmas. Kami akan terus bersinergi untuk menjaga kamtibmas di wilayah ini,” kata Sertu M. Hatta.

“Kami turun langsung ke lokasi dengan tujuan untuk mengamankan jalannya acara agar berjalan dengan kondusif dan tidak terjadi insiden yang tidak diinginkan.” Ucap Babinsa 

 

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa dan Bhabinkamtibmas melakukan berbagai upaya untuk memastikan keamanan pada saat perayaan berlangsung, seperti melakukan patroli di sekitar lokasi perayaan dan mengatur arus lalu lintas, Selain itu, Babinsa dan Bhabinkamtibmas juga siap mengatasi segala bentuk masalah dan situasi yang dapat mengganggu jalannya acara.

Dengan sinergi antara Babinsa dan Bhabinkamtibmas ini, perayaan Hari Raya Galungan di Desa Sukamaju dapat berjalan lancar dan tertib. Hal ini menunjukkan bahwa kerja sama antara berbagai pihak sangat penting dalam menjaga keamanan dan ketertiban di masyarakat

Berita Terkait

Kodim 1607/Sumbawa Bersama Instansi Terkait Kawal Debat Pertama Calon Bupati dan Wakil Bupati Sumbawa
Gotong Royong Babinsa Desa Sabedo dan Warga Bersihkan Jalan dari Lumpur dan Batu
Kegiatan Sosial TNI: Distribusi Air Bersih untuk Warga Dusun Pungkit Beru B
Babinsa Luk Serda Akhyar Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Desa untuk RKP Tahun Anggaran 2025
Babinsa Koramil 1607-01/Sumbawa Kawal Mediasi Warga Diwilayah
Membangun Keluarga Sehat, Koramil Lape Bersama Lintas Instansi Adakan KB Gratis di Desa Labuhan Kuris
Kebersamaan Babinsa dan Masyarakat di Musrenbang Desa Ledang, Wujudkan Program Tepat Sasaran
Dengan Semangat Kebersamaan, Babinsa Desa Ngeru Turut Hadir di Musyawarah Rencana Pembangunan

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 12:26

Kodim 1607/Sumbawa Bersama Instansi Terkait Kawal Debat Pertama Calon Bupati dan Wakil Bupati Sumbawa

Kamis, 31 Oktober 2024 - 12:09

Gotong Royong Babinsa Desa Sabedo dan Warga Bersihkan Jalan dari Lumpur dan Batu

Rabu, 30 Oktober 2024 - 12:03

Kegiatan Sosial TNI: Distribusi Air Bersih untuk Warga Dusun Pungkit Beru B

Rabu, 30 Oktober 2024 - 11:00

Babinsa Luk Serda Akhyar Hadiri Musyawarah Rencana Pembangunan Desa untuk RKP Tahun Anggaran 2025

Selasa, 29 Oktober 2024 - 19:12

Babinsa Koramil 1607-01/Sumbawa Kawal Mediasi Warga Diwilayah

Berita Terbaru