Kapolres Lebak Berikan Bantuan Paket Sembako ke DKM Masjid Roudhotul Jannah Pajagan

Kamis, 21 Maret 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebak. Selebritynews.id – Dalam semangat berbagi dan kebersamaan di bulan suci Ramadhan, Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono, SIK, turut menyumbangkan bantuan sosial berupa paket sembako kepada Masjid Roudhotul Jannah Pajagan, Desa Pajagan Kecamatan Sajira, Kabupaten Lebak. Kamis (21/3/2024)

Dalam kegiatan tersebut Kapolres Lebak AKBP Suyono SIK didampingi Kasat Lantas Polres Lebak AKP Mulya Sugiharto, SIK menyerahkan Bantuan paket sembako yang diterima langsung oleh Bapak Madinah (73), DKM Masjid Roudhotul Jannah.

Kapolres Lebak Polda Banten AKBP Suyono SIK mengatakan,
“Ya dalam rangka membantu sesama di Bulan Ramadhan dan mempererat tali silaturahmi serta sinergi dengan semua komponen masyarakat dalam menjaga kondusifitas harkamtibmas di daerah hukum Polres Lebak,” ujar Suyono.

“Kami Polres Lebak melaksanakan Bakti Sosial dengan menyerahkan Bantuan Sosial berupa paket sembako semua lapisan masyarakat baik ke Pondok Pesantren, ke DKM Masjid maupun langsung ke masyarakat yang tidak mampu di daerah hukum Polres Lebak,” ungkapnya

“Kami berharap bantuan ini dapat memberikan manfaat dan berkah bagi kita semua, serta mempererat ikatan sinergi antara kepolisian dan masyarakat dalam menjaga harkamtibmas,” harap Suyono.

“Terakhir kami menghimbau kepada masyarakat khususnya Masyarakat Kabupaten Lebak agar lebih aktif lagi untuk mengawasi anak-anaknya agar tidak melakukan perang sarung, balap liar, geng motor yang rawan terjadi di bulan Ramadhan, karena selain merugikan diri sendiri dan orang lain juga akan mengganggu harkamtibmas di daerah hukum Polres Lebak,” tutupnya.

Berita Terkait

Sampai Nanti, Hanna! Rilis Teaser Poster dan Teaser Trailer Drama Romantis Tentang
Proyek Milyaran APD tidak digunakan,Hendra Kudeta Akan Panggil Pelaksana
Sampai Nanti, Hanna! Rilis Teaser Poster dan Teaser Trailer Drama Romantis Tentang Cinta dan Kesempatan Kedua
PERINGATI HARI ULOS NASIONAL, JAJARAN PEMKAB SAMOSIR KOMPAK PAKAI ULOS DAN BATIK MOTIF ULOS
Film Horor Eksorsisme Pertama di Indonesia “Kuasa Gelap” Capai 1 Juta Penonton
Tangerang Berduka, Mantan Bupati Tangerang Meninggal dunia H ismet Iskandar
Dr. Edi Saputra: Hukum Harus Tegas, Jangan Biarkan Premanisme Hancurkan Demokrasi
Jelang Pelantikan Presiden, PP KAMMI Ingatkan Tantangan Demokrasi Prabowo-Gibran

Berita Terkait

Jumat, 18 Oktober 2024 - 08:55

Sampai Nanti, Hanna! Rilis Teaser Poster dan Teaser Trailer Drama Romantis Tentang

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:44

Sampai Nanti, Hanna! Rilis Teaser Poster dan Teaser Trailer Drama Romantis Tentang Cinta dan Kesempatan Kedua

Kamis, 17 Oktober 2024 - 18:02

PERINGATI HARI ULOS NASIONAL, JAJARAN PEMKAB SAMOSIR KOMPAK PAKAI ULOS DAN BATIK MOTIF ULOS

Kamis, 17 Oktober 2024 - 17:34

Film Horor Eksorsisme Pertama di Indonesia “Kuasa Gelap” Capai 1 Juta Penonton

Rabu, 16 Oktober 2024 - 18:53

Tangerang Berduka, Mantan Bupati Tangerang Meninggal dunia H ismet Iskandar

Berita Terbaru

TNI POLRI

Babinsa Desa Balebrang Dampingi Penyaluran BLT Dana Desa

Jumat, 18 Okt 2024 - 10:41