BHABINKAMTIBMAS POLSEK JAYA KARYA SAMBANG DIALOGIS DENGAN WARGA BINAAN, GUNA JALIN SINERGITAS DENGAN MASYARAKAT

Selasa, 30 Juli 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polres Kotim,- Polsek Jaya karya, Bhabinkamtibmas sudah sangat dikenal dikalangan masyarakat dikarenakan setiap harinya para Bhabinkamtibmas sering kunjungan ke Desa binaan, Selasa (30/07/2024).

Sebagai personil Kepolisian yang diembankan tugas untuk membina keamanan dan ketertiban masyarakat, para Bhabinkamtibmas menjadikan giat sambang warga sebagai salah satu cara mendekatkan diri dengan yang kerap dilakukan guna mempererat tali silaturahmi aparat Kepolisian dengan masyarakat sesuai dengan tugasnya sebagai pelindung pengayom dan pelayan masyarakat.

Seperti halnya yang dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Desa Ujung Pandaran Polsek Jaya karya Aipda Ranto Torus Pasaribu melaksanakan sambang warga di desa binaannya Desa. Ujung Pandaram, serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas.

Kapolres Kotim AKBP RESKY MAULANA ZULKARNAIN, S.H., S.I.K., M.H., Melalui Kapolsek Jaya Karya IPTU SUBRONTO, S.H., M.A.P., Menyampaikan, silaturahmi kamtibmas tersebut rutin dillaksanakan oleh jajaran bhabinkamtibmas.
“Silaturahmi kamtibmas yang dilaksanakan oleh anggota binmas ke warga masyarakat ini diharapakan dapat menjalin kerja sama yang baik antara warga masyarakat dan Polri khususnya Bhabinkamtibmas,” jelasnya.

“Dalam sambang kamtibmas tersebut bhabinkamtibmas mengajak agar seluruh lapisan warga masyarakat yang berada di wilayah binannya untuk bersama sama menjaga situasi kamtibmas di wilayah sekitar tempat tinggalnya masing masing,” sambungnya.

Aipda Andi Pramono secara rutin dan continue laksanakan sambang kamtibmas untuk mengetahui situasi kondisi di lingkungan warga masyarakatnya di desa binaanya. Kegiatan tersebut dilaksanakan dengan cara sambang atau silaturahmi kamtibmas door to door kemudian memberikan pembinaan serta penyuluhan tentang kamtibmas agar keadaan di lingkunganya tetap aman dan kondusif.

”Dengan hadirnya kepolisian dalam hal ini Bhabinkamtibmas di tengah masyarakat setidaknya bisa mencegah berbagai macam bentuk gangguan kamtibmas,” pungkasnya.
(BR23_JYK)

Berita Terkait

Dukung Pelestarian Pesisir, Danramil 04/Alas Ikut Berpartisipasi dalam Penanaman Mangrove
Babinsa Desa Labangka Dampingi Pembagian Kambing untuk Warga Program Ketahanan Pangan
Polsek Pelangiran Fokus Pembenahan Kamtibmas di Titik Titik Rawan
Bantu Warga Kekeringan, Koramil 06/Lape Distribusikan Air Bersih di Dusun Pungkit Beru
Babinsa Desa Dete Dampingi Polres Sumbawa Berikan Penyuluhan Kamtibmas di Wilayah
Kodim 1607/Sumbawa Tunjukkan Kepedulian Melalui Aksi Donor Darah
Program Polsek Pelangiran dalam Menjaga Kamtibmas
Cooling System dalam Menjaga Kamtibmas Wilkum Polsek Pelangiran

Berita Terkait

Selasa, 12 November 2024 - 18:39

Dukung Pelestarian Pesisir, Danramil 04/Alas Ikut Berpartisipasi dalam Penanaman Mangrove

Selasa, 12 November 2024 - 18:25

Babinsa Desa Labangka Dampingi Pembagian Kambing untuk Warga Program Ketahanan Pangan

Selasa, 12 November 2024 - 15:59

Polsek Pelangiran Fokus Pembenahan Kamtibmas di Titik Titik Rawan

Selasa, 12 November 2024 - 13:56

Bantu Warga Kekeringan, Koramil 06/Lape Distribusikan Air Bersih di Dusun Pungkit Beru

Selasa, 12 November 2024 - 13:45

Babinsa Desa Dete Dampingi Polres Sumbawa Berikan Penyuluhan Kamtibmas di Wilayah

Berita Terbaru

Otomotif

6 Tips Hemat BBM Saat Mengemudi untuk Perjalanan Jauh

Kamis, 14 Nov 2024 - 17:42

Event

Announcing Boost Gio as a Staynex Ambassador/KOL

Rabu, 13 Nov 2024 - 15:44